Redmi Note 12: HP 2 Jutaan dengan 3 Kamera Sultan dan Perfoma Setara Flagship

- 15 Juni 2023, 15:04 WIB
Ilustrasi Redmi Note 12
Ilustrasi Redmi Note 12 /Tangkap Layar/ Youtube @Infofull

JURNAL SOREANG - Redmi Note 12 menjadi salah satu smartphone terbaru dari Xiaomi yang menawarkan spesifikasi menarik dan performa baik.

Selain itu, Redmi Note 12 pun dilengkapi dengan tiga kamera yang memiliki kualitas hingga 50 MP.

Meski termasuk dalam smartphone kelas low-end, Redmi Note 12 ini memiliki kualitas yang dapat dikatakan setara dengan kelas flagship.

Baca Juga: Jadwal Indonesia Open 2023 Kamis 15 Juni 2023, 13 Wakil Merah Putih Tembus 16 Besar

Mengapa demikian? Berikut ulasan singkat Redmi Note 12 yang dibandrol 2 jutaan namun memiliki spesifikasi sultan.

Pertama, Redmi Note 12 dilengkapi tiga kamera yang menampilkan lensa utama beresolusi tinggi, lensa ultra-wide, dan lensa makro.

Semua model Redmi Note 12 menampilkan layar OLED yang mengesankan dan menarik dengan layar AMOLED 6,67''.

Tonton konten favorit kamu menjadi hidup dengan produksi ulang warna hitam dan cerah yang sempurna.

Baca Juga: Wakil Rektor UIN Yogyakarta : Mapan Dulu Baru Menikah

Pengguna juga dapat menikmati pengalaman mulus tak tertandingi dengan kecepatan refresh rate hingga 120 Hz, baik saat bermain game atau menjelajahi media sosial.

Mendukung 3 refresh rate (60Hz/90Hz/120Hz) untuk pengalaman visual yang lebih halus dan konsumsi energi yang rendah.

Untuk mendukung perfomannya, Redmi Note 12 dibuat pada proses 6nm layaknya ponsel flagship.

Redmi Note 12 menghadirkan performa yang lebih ditingkatkan dengan Snapdragon 685 6nm yang kuat dari Qualcomm.

Baca Juga: Tips Parenting : 6 Tips Memotivasi Anak Saat Hadapi Kesulitan

Baterai berkapasitas tinggi 5000mAh
Smartphone ini memiliki daya tahan baterai super panjang hingga 1,35 hari, mudah digunakan sepanjang hari tanpa kendala.

Harga Redmi Note 12

4GB/128GB: Rp. 2.599.000
6GB/128GB: Rp. 2.799.000
8GB/128GB: Rp. 2.999.000

Spesifikasi Redmi Note 12

Baca Juga: Sidang dengan Agenda Pemeriksaan Saksi Namun Paman David Ozora Tak Hadir, Ini Alasannya

Layar

DotDisplay AMOLED 6,67"
Bahan: E2 ProRefresh rate: 120 Hz
Touch sampling rate: Hingga 240 Hz
Kecerahan: 450 nit (umum). HBM 700 nit (umum), kecerahan puncak 1.200 nit
Rasio kontras: 4.500.000:1
8 bit
Gamut warna DCI-P3 yang kaya
Resolusi: 2.400 x 1.080
PPI 395Sunlight display
Mode baca

Desain: 165,66*75,96*7,85 mm183,5g

Warna: Onyx Gray, Mint Green, Ice Blue

Baca Juga: Elizabeth Olsen Berikan Penyataan Mengejutkan Soal Perannya sebagai Scarlett Witch di Marvel

Kamera belakang

1. Kamera utama

50 MP
Samsung JN1
50 MP
f/1,80,64 μm (4-in-1 1,28 μm)
Ukuran sensor 1/2,76”
Lensa 5P

2. Kamera ultra-wide 8 MP

OV08D
Ukuran sensor 1/4"
1,12 μm
f/2,2
120°
Lensa 5P

Baca Juga: Andy Muschietti Akhirnya Beberkan Alasan Mengapa Jeffrey Dead Morgan Tidak Ada dalam The Flash

3. Kamera makro 2 MP

f/2,4
Lensa 3P

4. Perekaman video dengan kamera belakang

1.080 p 1.920 x 1.080 | 30 fps720 p 1.280 x 720 | 30 fps

Kamera depan

1. Kamera depan 13 MP

Ukuran sensor 1/3,0"
f/2,45
Lensa 5P
Lensa 5p

2. Perekaman video dengan kamera depan

1.080 p 1.920 x 1.080 | 30 fps720 p 1.280 x 720 | 30 fps

Baca Juga: Andy Muschietti Akhirnya Beberkan Alasan Mengapa Jeffrey Dead Morgan Tidak Ada dalam The Flash

Chipset

Snapdragon®
685CPU: CPU octa-core, hingga 2,8 GHz
GPU: Adreno 610
Proses manufaktur 6 nm

Memori

4 + 128/6 + 128/8 + 128 GB
LPDDR4X + UFS 2.2
Penyimpanan dapat diperbesar hingga 1 TB

Baterai: 5.000 mAh (umum)

Pengisian daya: Pengisian daya cepat dan bawaan 33 W dengan USB-C

Baca Juga: Mudah Banget ! Cek Tips Menghitung NEM, nilai Rapor SMP MTs PPDB DIY 2023, Bisa Hitung Pake HP Saja!

Sistem pendinginan: Grafit

Keamanan & Autentikasi: Sensor sidik jari samping dan AI Face Unlock

Setelah mengetahui harga dan spesifikasi tersebut, smartphone low-end Redmi Note 12 dapat menjadi rekomendasi bagi content creator hingga gamer.***

 

 

Ikuti terus dan share informasi Anda di media sosial Google News Jurnal SoreangFB Page Jurnal SoreangYouTube Jurnal SoreangInstagram @jurnal.soreang, dan TikTok @jurnalsoreang

Editor: Josa Tambunan

Sumber: mi.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah