Review Motor Honda New Remik 110, Memiliki Tampilan Yang Keren dan Gagah, Berikut Penjelasanya

- 19 Desember 2022, 21:13 WIB
Review Motor Honda New Remik 110, Memiliki Tampilan Yang Keren dan Gagah, Berikut Penjelasanya
Review Motor Honda New Remik 110, Memiliki Tampilan Yang Keren dan Gagah, Berikut Penjelasanya /

Selain motor matic ini menggunakan stang mode fatbar seperti stang Honda Beat Street, pada bagian headlamp motor matik sudah menggunakan head model single dengan lampu LED.

Sedangkan untuk speedometernya juga sudah memakai varian digital yang dapat memberikan informasi yang sangat lengkap.

Jika dilihat dari segi fitur motor ini sepertinya tidak ada yang spesial dimana fitur daripada Honda remix ini kira-kira sama seperti motor matic Honda lainnya.

Baca Juga: 5 Amalan Ringan Akan Bisa Membantu Untuk Memberat Timbangan Pahala Di Akhirat, Yang Terakhir Pahalanya Besar

Namun untuk bagian suspensi depan motor ini sudah pakai suspensi berjenis Upside Down, untuk dapur pacu motor ini menggunsksn mesin 110cc, SHOAC, 1 Silinder ESP dan berpendingin udara.

Selain langkah pistonnya mencapai 63.1 mm yang mana hal ini lebih panjang dibandingkan Honda Vario 160 yang cuma 57,9 mm saja.

Untuk rasio kompresi mesin ini cukup tinggi yaitu 10:1 dan tenaga maksimalnya sebesar 8,9 nika pada putaran mesin 7500 RPM.

Kemudian untuk torsinya sebesar 9,3 Newton meter pada putaran mesin 5500 RPM.

Baca Juga: Presiden Jokowi Serahkan KUR Klaster dan Salurkan Dana melalui LPDB KUMKM, Ini Kelebihan KUR Klaster

"perlu diketahui, jika Honda Remix ini adalah cikal bakal daripada Honda Beat Street, dimana sebelum Honda Beat Street hadir, maka Honda Remix ini lebih dulu hadir di Indonesia, namun tidak dijual secara massal yang mana hanya dipamerkan saja." Ungkapnya.***

Halaman:

Editor: Yoga Mulyana

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x