Marak Pembobolan Data oleh Hacker, Berikut 11 Trik Mengamankan Perangkat Agar Data Pribadi Tidak Mudah Bocor

- 18 September 2022, 13:12 WIB
11 trik mengamankan perangkat agar data tidak mudah dibobol hacker/pixabay/TheDigitalWay
11 trik mengamankan perangkat agar data tidak mudah dibobol hacker/pixabay/TheDigitalWay /

JURNAL SOREANG - Akhir-akhir ini, kejahatan siber mengguncang Indonesia yang salah satunya mengenai hacker Bjorka yang membobol sekumpulan data di pemerintahan.

Biasanya, para hacker menyerang beberapa target seperti e-commerce, institusi pendidikan dan bahkan sektor pemerintah seperti yang dilakukan Bjorka.

Lebih dari itu, tak sedikit juga akun-akun pribadi yang berhasil diretas oleh hacker dengan tujuan beragam, yang semuanya mengarah kepada tindak penipuan.

Baca Juga: Melakukan Hubungan Intim Dengan 20 Pria, Sebelum Melakukan Pernikahan! Inilah Tradisi Perkawinan Suku Himalaya

Dengan fenomena maraknya pembobolan data seperti sekarang, wajar jika masyarakat merasa was-was tentang keamanan serta perlindungan akan data pribadi masing-masing.

Dampak kejahatan siber tak main-main, bahkan banyak bisnis dan organisasi yang terpaksa ditutup karena ulah nakal si hacker.

Hal yang hanya bisa kita lakukan adalah meneloloa data pribadi dengan sangat hati-hati.

Baca Juga: Kemenag Perpanjang Pendaftaran Beasiswa Indonesia Bangkit Sampai 20 September 2022, Ayo Manfaatkan

Sikap proaktif terhadap keamanan siber juga diperlukan, terutama bagi perusahaan besar yang menangani jutaan bahkan miliaran data.

Halaman:

Editor: Wildan Apriadi

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x