Begini Cara Khas SMP PCI Baleendah, Kabupaten Bandung, dalam Mengakhiri Tahun Ajaran

- 28 Mei 2024, 19:48 WIB
SMP Prima Cendekia Islami (SMP PCI) Baleendah Kabupaten Bandung, kembali menyelenggarakan kegiatan khas akhir tahun ajaran
SMP Prima Cendekia Islami (SMP PCI) Baleendah Kabupaten Bandung, kembali menyelenggarakan kegiatan khas akhir tahun ajaran /SMP PCI /

Mereka belajar keras untuk meraih mimpinya.
Dihadapan para penguji, mereka persembahkan hafalannya. Hasil berlelah lelah. Mengulang huruf demi huruf al-Quran.
Ada terselip harapan untuk mempersembahkan mahkota para penghafal Al-Quran untuk kedua orang tuanya di surga kelak.

"Biarkan mereka berlelah, bersusah payah.
Biarkan mereka belajar mandiri.Masa masa ini, tidak dapat diulang dalam hidupnya.Doakan saja. Mereka nenjadi anak anak saleh dan salehah," ujar Prof. Dadan.

"Dua hari ini, saya mendampingi anak anak kelas 7 SMP PCI di sekolah alam. Diluar dugaan, anak kelas 7 itu, hafalan qurannya sudah sangat baik. Semoga terus istiqomah menjadi generasi qur'ani sesuai misi SMP PCI," tutup Prof. Dadan.***

Halaman:

Editor: Sarnapi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah