Mahasiswa Tuna Netra UGM Ikuti KKN di Minggir, Sleman

- 27 Juli 2023, 22:39 WIB
Muhammad Irsyad (tengah) bersama teman mahasiswa KKN dan warga
Muhammad Irsyad (tengah) bersama teman mahasiswa KKN dan warga /Uut

Baca Juga: Perjuangan Anak Pekerja Serabutan di Soreang, Noni Cantika Wiguna, Masuk UGM 

Meski memiliki keterbatasan secara fisik namun menurut Wening tidak menutup peluang bagi Irsyad untuk kuliah dan melaksanakan kegiatan KKN di lapangan.

 

Sebab menurut Wening, sudah menjadi komitmen UGM sebagai kampus inklusi yang ramah bagi penyandang disabilitas. “Komitmen ini dibuktikan dengan menerima mahasiswa dari kalangan disabilitas dan mengembangkan pembelajaran yang ramah disabilitas,” ujarnya.

 

Wening juga mengapresiasi tim KKN saling mendukung satu sama lain dalam menjalankan program kerjanyanya. “Kita sangat mengapresiasi para mahasiswa yang sudah saling membantu dan mendukung satu sama lain dalam mendarmabaktikan waktunya untuk mengabdi di masyarakat,” kata Wening.

Baca Juga: Mobil Formula Bimasakti UGM Raih Penghargaan di Italia 

Kepala Dukuh Bontitan, Arief Munandar mengatakan, selama di tengah masyarakat mahasiswa KKN, termasuk Irsyad, menjalankan program dengan baik dan lancar bahkan mendapat apresiasi dari warga setempat. ***

 

 

Halaman:

Editor: Drs Tri Jauhari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah