15 Teka-teki MPLS 2023 dan Jawabannya, Ada Arti Nasi Kerucut, Darah Beku, Air Dugem, Air Desa

- 17 Juli 2023, 19:57 WIB
Ilustrasi, 15 Teka-teki MPLS 2023 dan Jawabannya, Ada Arti Nasi Kerucut, Darah Beku, Air Dugem, Air Desa
Ilustrasi, 15 Teka-teki MPLS 2023 dan Jawabannya, Ada Arti Nasi Kerucut, Darah Beku, Air Dugem, Air Desa /Instagram.com / @resepminuman.segar99.

JURNAL SOREANG - Keseruan MPLS 2023 terus berlanjut sampai saat ini.

Terbukti masih banyak siswa dan siswi baru mencari jawaban teka-teki MPLS 2023.

Beberapa teka-teki MPLS 2023 di antaranya adalah nasi kerucut, darah beku, air dugem hingga air desa.

Baca Juga: 4 Weton yang Memiliki Khodam Kuda Sembrani yang Membuat Rezeki Melesat, Kata Primbon Jawa

Untuk mengetahui jawaban dari teja-teki MPLS 2023 di atas, yuk intip jawabannya berikut ini.

Kunci jawaban teka-teki MPLS 2023 ini sedang banyak dicari.

Jadi, silakan simak jawaban dari teka-teki MPLS 2023 yang sedang kamu cari di bawah ini.

Baca Juga: Rezeki Akan Melesat Cepat Seperti Roket! Inilah Para Weton yang Memiliki Khodam Kuda Sembrani

1. Biskuit keberuntungan: Biskuit merek Selamat

2. Cokelat Marshanda: Chacha

3. Nasi kerucut: Bacang atau tumpeng

4. Cokelat berjerawat: Top atau Beng-beng

5. Darah beku: Cincau

Baca Juga: Bocoran 14 Jawaban teka-teki MPLS Makanan Ringan, Cek Arti Makanan Kipas, Kripik Males, Snack Petualangan

6. Wafer seduh: Energen

7. Air dugem: Air mineral merek Club

8. Susu macan: Milkuat

9. Air gunung: Air mineral merek Aqua

10. Jus teknologi: Jus apel

Baca Juga: Tes IQ : Hitunglah Berapa Banyak Kubus Warna Jingga yang Dibutuhkan Untuk Menutup Kubus Warna Biru

11. Minuman merek kondisi kesehatan: Air mineral merek Vit

12. Minuman semut dingin: Coolant

13. Minuman teletubbies mencari keringat: Pocari Sweat

14. Air desa: Air mineral merek Ades

15. Susu ngantuk: Susu bantal.***

Ikuti terus dan share informasi Anda di media sosial Google News Jurnal SoreangFB Page Jurnal SoreangYouTube Jurnal SoreangInstagram @jurnal.soreang, dan TikTok @jurnalsoreang

Editor: Kinanti Putri Rudiana

Sumber: Facebook


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah