Maba Harus Tau! Tips Adaptasi dari Siswa Menjadi Mahasiswa

- 8 Juli 2023, 15:38 WIB
Ilustrasi pesan untuk mahasiswa baru./tangkap YouTube @radityadika
Ilustrasi pesan untuk mahasiswa baru./tangkap YouTube @radityadika /

JURNAL SOREANG - Memasuki kalender akademik kenaikan tingkat pada jenjang pendidikan, saat ini di Indonesia sedang memasuki fase kelulusan dan pendaftaran ke sekolah baru atau naik ke tingkat Universitas.

Masa peralihan dari siswa menjadi mahasiswa tentunya sedikit menimbulkan rasa gugup, bahkan bingung apa yang harus dilakukan? Atau bahasa anak milenial, "overthinking" dengan apa yang akan dihadapi saat di Universitas.

Berikut ini Tips untuk Maba (Mahasiswa Baru) agar lebih mudah beradaptasi dari semula berstatus siswa menjadi mahasiswa yang perlu diketahui:

Baca Juga: 10 Ucapan Selamat Hari Populasi Sedunia 2023, Sebarkan Untuk Kesadaran Dampak Lonjakan Penduduk

1. Pelajari Aturan Kampus

Pada saat proses daftar ulang dan registrasi, Maba pada umumnya akan mendapatkan buku peraturan dan tata tertib sebagai mahasiswa.

Peraturan ini penting untuk mengatur gejolak darah muda, yang merasa lebih dewasa karena sudah berstatus mahasiswa.

Namun peraturan kampus penting untuk tidak remehkan, agar tidak berakibat fatal seperti mendapat sanksi D.O.

Baca Juga: PBB Mendesak Anggota Tingkatkan Dana Untuk Membantu Palestina, Dampak dari Kerusuhan di Jenin

Halaman:

Editor: Josa Tambunan

Sumber: Instagram @infostmik_amikbdg


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x