Penuh Prestasi! 8 SMP Negeri Terbaik di Kota Cirebon yang Sudah Terakreditasi A, Bisa untuk Pilihan PPDB 2023

- 12 Mei 2023, 20:05 WIB
Ilustrasi, Penuh Prestasi! 8 SMP Negeri Terbaik di Kota Cirebon yang Sudah Terakreditasi A, Bisa untuk Pilihan PPDB 2023/Tangkapan Layar/Sekolah Kita
Ilustrasi, Penuh Prestasi! 8 SMP Negeri Terbaik di Kota Cirebon yang Sudah Terakreditasi A, Bisa untuk Pilihan PPDB 2023/Tangkapan Layar/Sekolah Kita /

JURNAL SOREANG - Warga Jawa Barat bersiap karena PPDB 2023 untuk jenjang SMA, SMK dan SLB akan segera dimulai.

Persiapan yang bisa dilakukan menuju PPDB 2023 adalah menentukan pilihan sekolah mana yang akan dituju.

Jika Anda masih bingung, Anda bisa mengecek akreditasi dari masing-masing sekolah yang akan dituju untuk PPDB 2023 nanti.

Baca Juga: Berkualitas! Ini 7 SMA Negeri Favorit di Kota Cirebon yang Akreditasinya A, Ada Sekolah Impian untuk PPDB 2023

Seperti halnya deretan SMP Negeri di Kota Cirebon dalam daftar di bawah ini.

Supaya memudahkan dalam menentukan pilihan sekolah, artikel ini akan merangkum SMP Negeri terbaik di Kota Cirebon berdasarkan akreditasi A.

Dirangkum dari laman BANSM, berikut JurnalSoreang.Pikiran-Rakyat.com saijkan daftar 8 SMP Negeri terbaik di Kota Cirebon, akreditasi A, calon peserta didik wajib catat untuk PPDB 2023.

Baca Juga: Kasus Rafael Alun Seret Direktur Mayapada Hospital, Grace Tajir, Diperiksa KPK untuk Saksi Kasus Dugaan TPPU

Halaman:

Editor: Kinanti Putri Rudiana

Sumber: BANSM


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah