Kunci Jawaban dan Pembahasan Tema 2 Kelas 6 SD Halaman 82-83, Langkah Mengurutkan Bilangan Desimal

- 27 Februari 2023, 10:25 WIB
Ilustrasi, Kunci Jawaban dan Pembahasan Tema 2 Kelas 6 SD Halaman 82-83, Langkah-Langkah Mengurutkan Bilangan Desimal
Ilustrasi, Kunci Jawaban dan Pembahasan Tema 2 Kelas 6 SD Halaman 82-83, Langkah-Langkah Mengurutkan Bilangan Desimal /Tangkapan layar buku tema

Langkah-langkah
1. Pertama, perhatikan bilangan bulat yang ada sebelum koma. Bandingkan dan urutkan bilangan tersebut.

Baca Juga: Liga Primeira : Vitoria de Guimaraes Diprediksi Kalah 0-1 dari Braga                                          

2. Jika bilangan sebelum koma nilainya sama, maka perhatikan bilangan setelah koma. Bandingkan dan urutkan bilangan tersebut.

3. Jika bilangan pertama setelah koma (persepuluhan) nilainya sama, maka perhatikan nilai bilangan kedua setelah koma (perseratusan). Bandingkan dan urutkan bilangan tersebut, dan seterusnya.

Jadi jawabannya:

0,573 < 0,753
Bilangan bulat sebelum koma, sama. Maka lihat bilangan setelah koma, 5 lebih kecil dari 7. Jadi jawabannya <.

0,952 > 0,259
Bilangan bulat sebelum koma, sama. Maka lihat bilangan setelah koma, 9 lebih besar dari 2. Jadi jawabannya >.

Baca Juga: Berawal Iseng Ikut Shopee Affiliates Program, Sharena Delon Bisa Hasilkan Cuan Tanpa Harus Keluar Rumah

17,952 > 16,052
Lihat bilangan bulat sebelum koma. 17 lebih besar dari 16. Maka jawabannya >.

17,246 < 17,624
Bilangan bulat sebelum koma, sama. Maka lihat bilangan setelah koma, 2 lebih kecil dari 6. Jadi jawabannya <.

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Kemendikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x