Tes IQ: Cukup Pindahkan Satu Korek Api untuk Jadikan Persamaan Matematika Ini Benar, Tahu yang Mana?

- 7 Agustus 2022, 20:20 WIB
tangkapan layar soal tes iq korek api/ YouTube/ MindYourOpinion
tangkapan layar soal tes iq korek api/ YouTube/ MindYourOpinion /

Pertama kamu hanya boleh memindahkan satu korek api saja untuk menjadikan persamaan Matematika itu menjadi benar.

Kedua kamu hanya boleh memilih dan memindahkan korek api satu kali saja. Hal ini untuk melatih supaya kamu jeli dalam mengambil keputusan.

Baca Juga: Gaji Pabrik, ART, hingga Pekerja Bangunan di China Dibongkar TKW Ini, Benarkah Tembus Puluhan Juta Rupiah?

Tak ada waktu tertentu untuk menyelesaikan kuis Matematika kali ini, jadi silakan gunakan waktu sesukamu.

Jika kamu sudah menentukan pilihan, memilih, dan memindahkan korek api, mari kita lihat hasil jawabanmu dengan kunci jawaban pada gambar berikut.

tangkapan layar jawaban soal tes iq korek api/  YouTube/ MindYourOpinion
tangkapan layar jawaban soal tes iq korek api/ YouTube/ MindYourOpinion

Salah satu cara paling sederhana, cepat, namun tetap masuk akal adalah dengan memindahkan satu korek api pada simbol tambah ( +) dan pindahkan untuk menutupi angka 5.

Baca Juga: Tes IQ: Persamaan Matematika Ini Keliru, Coba Koreksi dengan Pindahkan Satu Korek Api Saja

Dari langkah tersebut kamu bisa menjadikan persamaan Matematika yang semula salah karena menulis 5 + 2 = 4 menjadi benar yakni 6 - 2 = 4.

Berapa lama kamu bisa menyelesaikan soal kali ini supaya sesuai dengan kunci jawaban, apakah kurang, pas, atau lebih dari 10 detik?

Halaman:

Editor: Caca Kartiwa

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah