Tes IQ: Tantangan Logika, Bisakah Kamu Membuat Dua Kotak dan Empat Segitiga dari Delapan Korek Api?

- 4 Juni 2022, 14:21 WIB
Tes IQ dari korek api./ Briddles
Tes IQ dari korek api./ Briddles /

JURNAL SOREANG - Mengerjakan tes IQ atau psikotes hiburan tak jarang membuat kita pusing.

Padahal, tak jarang soal tes IQ sesungguhnya menghasilkan jawaban mudah dengan proses pengerjaan yang sederhana.

Namun pemikiran terlalu saat mengerjakan soal tes IQ atau psikotes hiburan tersebut yang terkadang membuat mumet saat mengerjakannya.

Baca Juga: Cara Membuat Mille Crepe Cake Red Velvet yang Lembut Ala Chef Devina, Bisa Tanpa Oven? Yuk Simak!

Seperti dalam soal berikut, dimana kamu diminta untuk membuat empat segitiga dan dua kotak dari delapan batang korek api.

Namun kamu tidak bisa membuat bebas begitu saja karena sebagai awal ada empat buah korek api yang membentuk kotak.

Kotak tersebut tidak boleh diubah bentuk saat kamu menambahkan empat batang korek api lainnya.

Baca Juga: Masyarakat Senegal Ingin Sadio Mane Tinggalkan Liverpool, Bernarkah Karena Kesal sama Mohamed Salah?

Kamu hanya boleh mengutak-atik empat korek api tambahan, itu pun hanya di dalam bingkai yang ada.

Halaman:

Editor: Caca Kartiwa

Sumber: Briddles


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah