Simak! Cara Menjadi Content Creator, Salah Satunya Wajib Mengikuti Pelatihan, Berikut Penjelasannya

- 24 Februari 2022, 08:47 WIB
Ilustrasi pelatihan menjadi Content Creator di PRMN. Tangkapan layar handphone
Ilustrasi pelatihan menjadi Content Creator di PRMN. Tangkapan layar handphone /Tangkapan layar handphone

JURNAL SOREANG - beberapa tahun belakangan ini, profesi content creator sepertinya sedang naik daun.

Content Creator sebagai orang yang memproduksi material bersifat menghibur atau edukatif sesuai minat target audiens yang dituju.

Bentuk materialnya bermacam-macam, bisa berupa foto, video, artikel blog, hingga infografik.

Baca Juga: 718 Bahasa Daerah Terancam, Kemendikbudristek Luncurkan Merdeka Belajar 17 untuk Revitalisasi Bahasa Daerah

Untuk menjadi seorang content creator diperlukan juga pelatihan khusus untuk menjadikan seorang content creator itu menyajikan suatu konten yang mempunyai value dan menarik para audiens untuk melihat konten yang dibuatnya.

Pada tanggal 07 Februari 2022, PRMN atau Pikiran Rakyat Media Network mengadakan pelatihan untuk para calon content creator / penulis artikel di BATCH ke-35

Pelatihan tersebut dilaksanakan secara daring/online dengan menggunakan aplikasi zoom.

Didalam pelatihan tersebut dimentori oleh para mentor yang sudah berpengalaman.

Baca Juga: Kode Redeem FF Free Fire Kamis 23 Februari 2022, Bemacam Senjata dan Karakter Menunggu

Didalam pelatihan tersebut juga dihadiri oleh CEO PRMN yaitu bapak Agus Sulistiyono yang membuka pelatihan tersebut dengan menyambut seluruh peserta dan mensupport para peserta yang mengikuti pelatihan.

Halaman:

Editor: Rustandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah