Berasal dari Manakah Alat Musik Garantung? Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 4 SD Halaman 87, 90

- 12 Februari 2022, 05:30 WIB
Kelas 4 Tema 7 Subtema 2 Pembelajaran 6
Kelas 4 Tema 7 Subtema 2 Pembelajaran 6 /Buku Tematik Siswa SD/MI Kelas 4

Baca Juga: Profil dan Biodata Aldi Bragi, yang Sudah Resmi Bercerai Dengan Istrinya Ririn Dwi Ariyanti

3. Tuliskan informasi baru yang kamu dapatkan dari teks tersebut.

Jawaban:
Beberapa informasi penting pada teks di atas adalah sebagai berikut:
a. Indonesia kaya akan seni dan tradisi peninggalan nenek moyang.
b. Suku bangsa Batak di Sumatra Utara memiliki seni musik yang disebut uning-uningan.
c. Salah satu alat musik daerah Sumatera Utara adalah garantung.
d. Alat musik garantung terbuat dari kayu.

e. Tujuh bilah kayu yang digantung di atas sebuah kotak.
f. Alat musik garantung dimainkan dengan cara dipukul dengan dua buah stik.
g. Alat musik garantung sering digabungkan dengan alat musik modern.
h. Paduan alat musik tradisional dan modern dimainkan sebagai hiburan serta dalam upacara adat.

Baca Juga: Final Piala Dunia Antarklub : Chelsea vs Palmeiras, Prediksi, Susunan Pemain, Head to Head dan Kabar Tim

Kunci Jawaban Halaman 90 Tema 7 Kelas 4

Ayo Renungkan

Apa yang telah kamu pelajari?

Jawaban:
Hari ini saya telah belajar tentang mengembangkan sikap kreativitas untuk memadukan gerakan tari dengan iringan musik, nama alat-alat musik dari berbagai daerah di Indonesia, dan memperagakan gerakan suatu jenis tari yang diiringi dengan alat musik.

Bagaimana sikapmu atas keragaman budaya di Indonesia?

Baca Juga: DPRD Janjikan Dana Insentif Per Januari 2022, Kader Posyandu: Sampai Saat Ini Kami Belum Menerima

Jawaban:
Sikap saya atas keberagaman budaya Indonesia adalah memandang keberagaman tersebut sebagai kekayaan dan keunikan bangsa yang membuat Indonesia spesial dibanding dengan negara lainnya di dunia.

Demikianlah artikel mengenai kunci jawaban dari Buku Siswa ini. Diharapkan, orang tua terbantu dalam proses pendampingan sehingga para siswa dapat lebih mudah mengerjakan serta menyelesaikan semua tugas sekolah. ***

Halaman:

Editor: Yusup Supriatna

Sumber: Buku Siswa SD/MI Kelas IV Tema 7 Buku Guru SD/MI Kelas IV Tema 7


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah