50 Teka-Teki Lengkap MPLS 2023: Ada Buah Punya Jantung, Chiki Kentut, dan Permen Segitiga Bermuda, Artinya Apa

15 Juli 2023, 17:12 WIB
Ilustrasi jawaban 50 teka-teki MPLS 2023, seperti buah punya jantung, chiki Kentut dan permen segitiga/sman1seyegan.sch.id /

 

JURNAL SOREANG - Di bawah ini jawaban 50 teka-teki MPLS 2023, seperti buah punya jantung, chiki kentut, dan permen segitiga bermuda.

Selain contoh-contoh yang disebutkan, masih banyak jawaban lain teka-teki MPLS yang berkaitan dengan makanan, minuman, air, buah dan permen.

Memasuki tahun ajaran baru, setiap siswa baru akan mengalami yang namanya masa Pengenalan Lingkungan Sekolah atau MPLS.

Ada banyak hal baru dan pengalaman dari kegiatan MPLS ini, mereka akan diberikan tugas seperti teka-teki MPLS ini.

Baca Juga: Iqbal Siap Memberikan yang Terbaik untuk Indonesia di Piala Dunia

Biasanya, panitia akan memberikan teka-teki MPLS 2023 kepada setiap siswa baru beberapa hari sebelum peresmian MPLS.

Ada banyak cara yang dapat diberikan bagi siswa baru untuk memecahkan jawaban teka-teki MPLS 2023.

Namun, tidak sedikit dari mereka yang merasa kesulitan dalam menemukan jawaban tersebut.

Berikut ini adalah rangkuman terlengkap 50 jawaban teka-teki MPLS 2023 tentang buah, chiki, air, makanan dan minuman.

Temukan jawaban teka-teki MPLS selengkapnya berikut ini sebagai rujukan atau referensi terbaikmu.

Baca Juga: Keren! Meski Berada di Desa Ciwidey, Kabupaten Bandung, Namun SMK Ini Meraih Status Pusat Keunggulan Nasional

1. Chiki mall Jakarta= Cheetos
2. Biskuit berdarah = Slai Olai rasa stroberi
3. Batu banda Belanda= oncom
4. Makanan raja hutan = Leo
5. Nasi magma = nasi beras merah

6. Nasi hepatitis = nasi kuning
7. Chiki kentut = Ops
8. Biskuit lebih baik = Better
9. Snack angin puyuh = Twister
10. Batu bata Italy= Tango

11. Batu-bata Itali= Wafer Tango
12. Biskuit kaget = Oops
13. Bis tak pernah mogok = Biskuat
14. Buah berjantung = buah pisang
15. Buah raja Mesir = buah pir

Baca Juga: Jadwal Liga 1 2023-2024, Sabtu, 15 Juli 2023, RANS Nusantara Buru Tiga Kemenangan Beruntun dan Puncak Klasemen

16. Cacing goreng = mie goreng
17. Biskuit raja dangdut = Roma
18. Chiki bohong= Lays
19. Ratu perak berjerawat = Silverqueen Mete
20. Biskuit 3 cara = Oreo

21. Makanan 3 rahasia = Oreo
22. Pipa berlumpur = Chocolatos
23. Singkong I Love You = snack "Kusuka"
24. Snack melayang = Jetz
25. Makanan telur cicak = Pilus

26. Minuman ustadz = Air Putih
27. Minuman piala dunia = Coca-cola
28. Minuman Mrs.universe = UC 1000
29. Minuman wilayahku = Mizone
30. Minuman pahlawan = Ultra Milk

31. Minuman anak bayi = Dancow
32. Minuman hari baik : Good Day
33. Permen teroris = permen Dynamite
34. Permen bersama = permen Fox's
35. Permen atom = permen Dynamite

Baca Juga: Podcast di The Overlap, Dele Alli Menceritakan Semuanya, Siapkan Tisu

36. Permen cium = permen lollipop Chupa Chup
37. Permen pocong = permen Sugus
38. Permen cinta monyet = permen Golia
39. Permen labil = permen karet
40. Permen maksiat = permen KISS

41. Permen senang putih =permen karet Happydent White
42. Permen zebra = permen Blaster
43. Permen Segitiga Bermuda = permen Milton
44. Permen Thailand = permen Pagoda Pastiles
45. Permen dangdut = lollipop

46. Air yang ada manis-manisnya = Le Minerale
47. Air gunung = Air Aqua
48. Air dugem = Air Club
49. Air desa = Air Ades
50. Buah punya jantung = pisang

Baca Juga: Tes IQ : Temukan Kotak Permen di Antara Hadiah pada Gambar, Hanya Satu dari Lima Orang yang bisa Menjawab

Nah, itulah jawaban 50 teka-teki MPLS mulai dari makanan dan minuman yang perlu siswa atau peserta didik baru ketahui.***

 

 

Ikuti terus dan share informasi Anda di media sosial Google News Jurnal SoreangFB Page Jurnal SoreangYouTube Jurnal SoreangInstagram @jurnal.soreang, dan TikTok @jurnalsoreang

Editor: Josa Tambunan

Sumber: Beragam Sumber

Tags

Terkini

Terpopuler