SMA di Yogyakarta Terdapat 2 Nama yang Terakreditas A di Tahun 2022, Bisa Jadi Pedoman PPDB

26 Mei 2023, 19:46 WIB
Ilustrasi SMA. Di Yogyakarta Terdapat 2 Nama yang Terakreditas A di Tahun 2022, Bisa Jadi Pedoman PPDB /SMAS Al Irsyad Kabupaten Bandung

JURNAL SOREANG - Yogyakarta biasa dikenal dengan sebutan kota pelajar.

Hal tersebut karena, banyaknya pusat pendidikan yang membuat para pelajar tertarik untuk menuntut ilmu disana.

Salah satu pendidikan yang banyak diminati di Yogyakarta adalah Universitasnya.

Kendati demikian, di Yogyakarta juga terdapat beberapa sekolah SMA yang menjadi sekolah unggulan.

 

Selain menjadi unggulan, sekolah SMA banyak dicari oleh calon murid untuk mendaftar.

Salah satunya yaitu sekolah yang memiliki nilai akreditas A.

Hanya dua sekolah SMA yang ternyata telah terakreditasi A di Kota Yogyakarta tahun 2022.

Sekolah SMA tersebut juga dapat dijadikan sebagai tempat rujukan untuk mendaftar di kota Yogyakarta.

Baca Juga: Belum Ada Referensi PPDB 2023? Cek Dulu Daftar 9 SMA Terbaik di Kabupaten Magelang Versi Nilai UTBK

Dimana saja? berikut adalah dua nama SMA di Yogyakarta dengan akreditas A di tahun 2022

1. SMA UII YOGYAKARTA2022

Peringkat: A
Tahun akreditas: 2022
Alamat: Jalan Tamansiswa 158, Wirogunan

2. SMAS IT ABU BAKAR

Peringkat: A
Tahun akreditas: 2022
Alamat: REJOWINANGUN NO 28 E KOTAGEDE

 

Itulah 2 Nama SMA di Yogyakarta yang terakreditasi A untuk referensi PPDB.***

 

Ikuti terus dan share informasi Anda di media sosial Google News Jurnal Soreang FB Page Jurnal SoreangYouTube Jurnal SoreangInstagram @jurnal.soreang dan TikTok @jurnalsoreang

Editor: Sarnapi

Sumber: BAN SM

Tags

Terkini

Terpopuler