Tes IQ: Memecahkan Metode Matematika, Mari Berhitung dan Temukan Jawaban yang Tepat!

20 Mei 2022, 10:57 WIB
Tes IQ /Mambee

JURNAL SOREANG - Matematika menjadi dasar dalam sebuah ilmu karena berhitung adalah hal umum dalam kehidupan sehingga selalu ada dalam tes IQ. 

Namun dalam menghitung dan tes IQ terkadang orang-orang masih sering melakukan kesalahan. 

Karena ternyata dalam menghitung sendiri ada metodenya sehingga kerap kali banyak yang kurang tepat ketika menjawab soal tes IQ. 

Baca Juga: Madura United Siap Hadapi Tim Tetangganya Sendiri Demi Laga Uji Coba Jelang Liga 1, Fabio Lefundes Katakan ini

Kali ini mari kita menghitung dalam gambar yang ditunjukan. 

Silahkan luangkan pikiran atau sebuah kertas untuk membantumu menghitung dalam gambar tersebut. 

Terlihat mudah namun seringkali seseorang terkecoh akan jawaban karena menggunakan metode penghitungan yang salah. 

Baca Juga: Kalahkan Malaysia 1-0 di Semifinal Sea Games, Ini Tanggapan Pelatih Vietnam Park Hang-seo

Sekarang kembali ke pertanyaan. Jawaban mana yang kamu apatkan? 

Dengan menerapkan urutan PEMDAS, yang berarti kurung, eksponen, perkalian, pembagian, penambahan, dan pengurangan, kamu harus menyelesaikan tanda perkalian terlebih dahulu yaitu (60 x 0 = 0). 

Setelah itu, Anda akan mendapatkan 60 + 0 + 1. Langkah terakhir adalah menambahkan persamaan sebelumnya, yang sama dengan 61, dan itu adalah jawaban yang tepat. 

Baca Juga: Dapati Cristiano Ronaldo Latihan dengan Putranya untuk Laga Manchester United, Robbie Savage Tulis Cuitan Lucu

Bagaimana dengan jawabanmu? apabila sama berarti metode perhitungan matematika mu sangat baik.***

Editor: Nurma Latifah

Sumber: Mambee

Tags

Terkini

Terpopuler