Jadwal Tanding Persija Jakarta di Liga 1 2023/2024, Termasuk El Clasico vs Persib Bandung

- 5 Juli 2023, 14:26 WIB
Ilustrasi Jadwal lengkap pertandingan Persija Jakarta pada regular series BRI Liga 1 musim 2023/2024.
Ilustrasi Jadwal lengkap pertandingan Persija Jakarta pada regular series BRI Liga 1 musim 2023/2024. /Persija

JURNAL SOREANG - Persija Jakarta telah memulai perjalanannya mengarungi kompetisi BRI Liga 1 musim 2023/2024 dengan hasil yang cukup baik saat melawan PSM Makassar, Senin, 3 Juli 2024.

Presiden Persija Jakarta, Mohamad Prapanca mengibaratkan, kompetisi Liga 1 bagaikan lautan. Dan Persija adalah tim yang akan menerjang lautan tersebut.

"Pelaut ulung tidak lahir dari laut yang tenang. Kita harus berkeja keras bukan untuk menjadi yang tercepat di awal, tetapi menjadi yang terbaik pada akhir musim," ujarnya dikutip dari laman resmi klub.

Saat ini, BRI Liga 1 2023/2024 menggunakan format Reguler Series (1 Juli 2023 - 28 April 2024) dan Championship Series (4-26 Mei 2024).

Baca Juga: Inilah 7 Makanan Khas Indonesia, Salah Satunya Makanan Mendunia

Pada reguler series, setiap tim akan memainkan 34 pertandingan home dan away. Kemudian empat tim teratas klasemen berhak lolos ke Championship Series untuk memperebutkan trofi juara.

Adapun pertandingan El Clasico Persija Jakarta vs Persib Bandung berlangsung pada 2 September 2023 dan 9 Maret 2024.

Berikut jadwal lengkap pertandingan Persija Jakarta pada regular series BRI Liga 1 musim 2023/2024:

Pekan 1

Halaman:

Editor: Josa Tambunan

Sumber: Persija.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x