Bupati Bandung Dadang Supriatna: Stadion Si Jalak Harupat Siap Jadi Venue Piala Dunia FIFA U17 2023

- 27 Juni 2023, 11:38 WIB
Erick Thohir ketua umum PSSI Erick Thohir saat meninjau Kesiapan Stadion Si Jalak Harupat untuk Piala dunia U20. Bupati Bandung Dadang Supriatna: Stadion Si Jalak Harupat Siap Jadi Venue Piala Dunia FIFA U17 2023
Erick Thohir ketua umum PSSI Erick Thohir saat meninjau Kesiapan Stadion Si Jalak Harupat untuk Piala dunia U20. Bupati Bandung Dadang Supriatna: Stadion Si Jalak Harupat Siap Jadi Venue Piala Dunia FIFA U17 2023 /Rustandi/Jurnal Soreang

Baca Juga: 10 Top Restoran Paling Legendaris di Dunia versi Taste Atlas Terbaru 2023, Nomor 3 Ada di Indonesia Lho!

Selain telah ditata untuk persiapan Piala Dunia U20 yang batal digelar di Indonesia, Stadion Si Jalak Harupat juga pernah didapuk menjadi salah satu venue cabor sepak bola Asian Games 2018 dan beberapa event internasional lainnya.

Oleh karena itu, Dadang berharap tidak ada lagi pembatalan atas keputusan FIFA tersebut, seperti sebelumnya.

Di sisi lain, Dadang juga melansir bahwa tahap penataan Si Jalak Harupat yang sebelumnya disiapkan untuk Piala Dunia U20, juga hampir rampung seratus persen, meski event itu batal digelar di sana.

“Semoga tidak batal lagi dan kita persiapkan, karena perbaikan rumput Si Jalak Harupat kemarin minggu sudah ada Berita Acara Serah Terima dengan Kementrian Cipta Karya,” kata Dadang.***

Halaman:

Editor: Handri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah