Indonesia Jadi Tuan Rumah World Cup U-17, Ini Daftar negara Peserta Piala Dunia U-17 2023, Israel Termasuk?

- 24 Juni 2023, 17:00 WIB
Piala Dunia U-17 2023 yang resmi doselanggarakan di Indonesia, ini daftar negara yang sudah memastikan diri
Piala Dunia U-17 2023 yang resmi doselanggarakan di Indonesia, ini daftar negara yang sudah memastikan diri /FIFA.com

JURNAL SOREANG - Indonesia resmi ditunjuk FIFA menjadi tuan rumah untuk Piala Dunia U-17 tahun 2023. 

Tentu Piala Dunai U-17 ini menjadi kabar bahagia sekaligus pengobat rasa kecewa atas dicabutnya penetapan tuan rumah Indonesia pada World Cup u-20 lalu. 

Penetapan atas terpilihnya idnoensia menjadi tuan rumah Piala Dunia U-17 2023 ini melaui Sidang FIFA Council Jumat 23 Juni 2023. 

Baca Juga: Indonesia resmi Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-17 2023, Presiden FIFA: Ini Harus jadi Turnamen..

Sehari setelahnya presiden FIFA Gianni Infantino mengumumkan secara resmi keputusan penetapan Indonesia sebagai tuan rumah bagi Piala Dunia U-17 2023 menggantikan Peru. 

"The host of the FIFA under 17 world Cup 2023: Indonesia congratulations to Indonesia for  hosting the world at the end of the year 2023, for the under 17 FIFA world Cup, Thank You," ungkap Gianni Infantino mengumumkan secar resmi".

Baca Juga: Bupati Bersama SKPD dan Camat Se-Kabupaten Bandung Gelar Kegiatan di Pangandaran, Ini Penjelasan Kadiskominfo

"Tuan Rumah Piala Dunia u-17 FIFA 2023: Indoensia, Selamat untuk Indoensia yang akhirnya menjadi tuan rumah turnamen dunia 2023, untuk golongan usia 17 Piala Dunia FIFA, terimakasi. 

Piala Dunia U-17 sendiri merupakan turnamen internasional golongan usia yang dilaksanakan setiap 2 tahun sekali. 

Diikuti oleh 24 negara dari 6 Confederasi yang telah melalui babak kualifikasi terelbih dahulu. 

Baca Juga: Jelang Idul Adha, Jokowi Beli Sapi Angus Milik Pengusaha Salon Mobil

Pada musim turnamen kali ini, sehubung dengan terpilihnya Indoensia menjadi tuan rumah, maka perwakilan Asia bertambah 1 slot sebagai tiket khusus. 

Berikut daftar deretan negara yang telah memastikan diri di Piala Dunia U-17 2023:

AFC  (Asia)

1. Indonesia (tuan rumah)

CAF (Afrika)

2. Senegal

3. Maroko

4. Mali

5. Burkina Faso

CONCACAF (Amerika Utara)

Baca Juga: Semakin Mudah! Berikut Cara Membuat SIM Online, Bisa Dilakukan Dimana Saja, Ini Caranya

6. Kanada

7. meksiko

8. Panama

9. Amerika Serikat

CONMEBOL (Amerika Selatan)

10. Argentina

Baca Juga: Semakin Mudah! Berikut Cara Membuat SIM Online, Bisa Dilakukan Dimana Saja, Ini Caranya

11. Brasil

12. Ekuador

13. venezuela

OFC (Oseania)

14. Kaledonia

15. Selandia Baru

UEFA (Eropa)

Baca Juga: Kuliah Umum dari Menko Airlangga Disambut Heboh Ratusan Mahasiswa se-Bandung Raya

16. Inggris

17. Prancis

18. jerman

19. Polandia

20. Spanyol. 

Empat lainnya merupakan slot yang belum terisi dari konfederasi AFC atau Asia yang amsih diperebutkan di babak kualifiaksi. ***

 

 

 

 

Editor: Nasichatul Ma'Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x