Tiga Tim Papan Atas Liga 1 Raih Kemenangan di Pekan Ke-12, Bagaimana dengan Persib Bandung vs Persik Kediri?

- 6 Desember 2022, 21:24 WIB
Kalahkan Barito Putera 3-2, Persebaya Surabaya berhasil menggeser Persib Bandung di klasemen Liga 1 2022-2023.*
Kalahkan Barito Putera 3-2, Persebaya Surabaya berhasil menggeser Persib Bandung di klasemen Liga 1 2022-2023.* /Persebaya.id

 

Baca Juga: Nikel Boleh Kalah di WTO, tapi Pemerintah Tegaskan Akan Segera Larang Ekspor Bahan Mentah Bauksit

Barito Putra hanya mampu memperkecil ketinggalan lewat gol Buyung Ismu pada menit ke-82.

Hasil tersebut membuat Persebaya Surabaya naik ke peringkat kedelapan dengan mengumpulkan 16 poin dari 12 pertandingan.

Sementara, Persib Bandung turun ke peringkat kesembilan dengan mengumpulkan 16 poin dari 10 pertandingan.

 

Baca Juga: Resep Nasi Uduk Rice Cooker, Cocok untuk Ide Menu Sarapan, Cukup Pakai Bumbu Ini!

Tim berjuluk Pangeran Biru tersebut kalah selisih gol dari Persija Jakarta. Selisih gol Persib Bandung -3, sementara Persija Jakarta -2.

Akan tetapi, Persib Bandung bisa kembali menggeser Persebaya Surabaya jika mampu mengalahkan juru kunci Persik Kediri, Rabu, 7 Desember 2022.

Di atas kertas, Persib Bandung seharusnya bisa mengalahkan Persik Kediri. Namun, di atas lapangan, apapun bisa terjadi.

Halaman:

Editor: Edi Purwanto

Sumber: Liga Indonesia Baru


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x