Berangsur Pulih Tapi Liga 1 2022-2023 Malah Ditunda, Bek Persib Bandung Victor Igbonefo Coba Berpikir Positif

- 13 Oktober 2022, 17:35 WIB
Bek Persib Bandung, Victor Igbonefo
Bek Persib Bandung, Victor Igbonefo /Persib

Selain adaptasi dengan bola, kondisi fisiknya pun belum fit sebab sudah lama tidak berlatih.

Baca Juga: Terima Berkas Kasus Pembunuhan Purnawirawan TNI, Kejari Bale Bandung: HH Terancam Penjara Seumur Hidup

Itu belum termasuk penggunaan topeng untuk mengurangi risiko benturan di area cederanya.

"Tiga minggu terakhir aku ikut latihan, awalnya memang tidak mudah karena harus beradaptasi lagi dengan bola dan fisik juga. Tapi, minggu kemarin aku sudah merasa bugar dan lebih baik," tuturnya.

Kondisi kebugaran yang membaik memang sudah dirasakan Igbonefo, namun kompetisi harus terhenti sementara.

Baca Juga: Jadi Andalan Naruto, Boruto hingga Minato, Ternyata Inilah 7 Fakta dari Jutsu Rasengan yang Jarang Diketahui!

Walau harus lebih lama menanti untuk kembali merumput, Igbonefo coba untuk tetap berpikir positif.

"Aku coba berpikir jika berhentinya kompetisi ini ada baiknya untuk aku," ungkapnya.

Ia berharap, kondisinya dapat benar-benar optimal ketika Liga 1 2022-2023 dilanjutkan kembali.

Baca Juga: Keren! Demi Terwujudkan Akselerasi Transformasi Perusahaan, PLN dan Serikat Pekerja Tandatangani PKB

Halaman:

Editor: Yusup Supriatna

Sumber: PERSIB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah