Benarkah Qatar Buat Sejumlah Larangan untuk Suporter dan Penonton Piala Dunia 2022? Ini Jawabnya

- 8 Oktober 2022, 16:57 WIB
Benarkah Qatar Buat Sejumlah Larangan untuk Suporter dan Penonton Piala Dunia 2022, Ternyata...
Benarkah Qatar Buat Sejumlah Larangan untuk Suporter dan Penonton Piala Dunia 2022, Ternyata... //Twitter @TheEuropeanLad/

JURNAL SOREANG - Perhelatan Piala Dunia Qatar akan dilaksanakan kurang dari dua bulan kedepan.

Sebagai tuan rumah, Qatar disebut telah mempersiapkan berbagai stadion yang mewah untuk pertandingan Piala Dunia 2022.

Selain itu, berbagai fasilitasuntuk penonton dan suporter negara peserta Piala Dunia juga telah disiapkan seperti hotel hingga kapal pesiar.

Baca Juga: 6 Hokage Terkuat Sebelum Naruto, Ada Hashirama, Minato Hingga Kakashi Sensei Mana yang Paling Hebat?

Beberapa waktu belakangan beredar berbagai poster atau grafik di media sosial terkait aturan yang dikeluarkan oleh pemerintah Qatar untuk tamu, baik suporter atau penonton Piala Dunia 2022.

Dalam poster tersebut dinarasikan bahwa Qatar menyambut baik para tamu, namun tamu pun harus memperhatikan berbagai aturan.

Dalam poster tersebut dituliaskan, 'cerminkan rasa hormat anda kepada agama dan budaya masyarakat Qatar dengan mengikuti aturan berikut'.

Baca Juga: Aduh! Rizky Billar Tak Penuhi Panggilan Kepolisian dengan Alasan Terganggu Psikisnya dan Lagi Memanggil Ustaz

Adapun beberapa hal yang kemudian jadi larangan bagi para suporter atau penonton antara lain: Larangan konsumsi alkhohol, homoseksual, memperlihatkan aurat, berucap kasar, bersikap tidak sopan di tempat ibadah, menyalakan musik dan bunyi, bermesraan ditempat umum, serta mengambil foto tanpa ijin.

Halaman:

Editor: Caca Kartiwa

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x