10 Pencetak Gol Termuda Timnas Indonesia dalam Sejarah, di Antaranya Pratama Arhan dan Legenda Olimpiade 1976

- 26 September 2022, 17:47 WIB
Pratama Arhan bersama Elkan Baggott, dua pemain yang mencetak gol di usia muda bagi Timans Indonesia
Pratama Arhan bersama Elkan Baggott, dua pemain yang mencetak gol di usia muda bagi Timans Indonesia /Potensibadung.com/instagram PSSI/

Pernah merasakan masa jaya saat masih bermain untuk Persib Bandung, kecemerlangan performa Gian Zola mampu membawanya menembus level Timnas senior.

Baca Juga: Kemendikbudristek Gelar Pelatihan Teknis Guna Siapkan Pengembang Kurikulum Berkompeten

Di bawah pealtih Luis Milla, Zola bahkan mampu mencetak gol di laga keduanya bersama Timnas senior saat menang menghadapi Kamboja pada 8 Juni 2017.

3. Elkan Baggott - 19 tahun 1 bulan 26 hari

Meski masih muda. bek keturunan Inggris ini langsung dipercaya Shin Tae-yong menjadi salah satu andalan Timnas Indonesia di ajang AFF Suzuki Cup 2021 lalu.

Tak cuma lugas menjaga pertahanan, Baggott bahkan sanggup mencetak gol debut bagi Tim Garuda saat melawan Malaysia pada 19 Desember 2021.

Baca Juga: Ternyata Ini 4 Alasan Pria Lebih Suka Wanita Berbadan Montok, Nomor 4 Mengejutkan

4. Ramai Rumakiek - 19 tahun 5 bulan 18 hari

Terkenal sering memberi pemain bintang bagi Timnas, warisan talenta dari Jayapura saat ini diteruskan oleh Ramai Rumakiek.

Winger lincah ini mencetak gol pertama bagi Timnas Indonesia saat berlaga melawan China Taipei di ajang babak kualifikasi Piala Asia pada 7 Oktober 2021 lalu.

Halaman:

Editor: Wildan Apriadi

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x