4 Tanda Kebangkitan Lini Belakang Manchester United, dari Rekrut Duo Bek Eredivisie hingga Cadangkan Bek Lawak

- 26 September 2022, 12:11 WIB
Potret Tyrell Malacia dan Lisandro Martinez jadi pembelian paling apik pelatih Ten Hag dari Eredivise yang buat lini belakang MU lebih baik
Potret Tyrell Malacia dan Lisandro Martinez jadi pembelian paling apik pelatih Ten Hag dari Eredivise yang buat lini belakang MU lebih baik /Instagram

JURNAL SOREANG - Manchester United sempat jadi bulan-bulanan karena lini pertahanannya yang dianggap ancur-ancuran.

Kini sektor tersebut mendapatkan banyak pujian karena dinilai sudah semakin solid.

Bahkan Lisandro Martinez yang baru bergabung di klaim sudah selevel dengan virgil Van Dijk.

Baca Juga: Setelah Kontroversi 'Riasan' Trending, Penampilan IVE Jadi Lebih Baik? Netizen Beri Tanggapan Positif!

Berikut adalah ulasan seberapa kuat dan keras lini pertahanan Manchester United saat ini

1. Berani Cadangkan Harry Maguire

Manchester United mengawal Premier League musim ini dengan catatan yang buruk.

Mereka dikalahkan Brighton and Hove dengan skor 1-2 dan Brentford dengan skor 0-4.

Baca Juga: Prediksi 3 Tim Liga 1 yang Turun Kasta ke Liga 2, ada Tim Promosi Rans FC hingga yang Tak Pernah Menang Persik

Dua kekalahan tersebut terlepas dari performa buruk lini belakang Manchester United.

Halaman:

Editor: Agung Prasetya

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x