10 Jersey Terunik Peserta Piala Dunia 2022, dari Brazil Motif Macan Tutul hingga Jepang Bercorak Khas Origami

- 23 September 2022, 13:15 WIB
10 Jersey Terunik Peserta Piala Dunia 2022, dari Brazil Motif Macan Tutul hingga Jepang Bercorak Khas Origami
10 Jersey Terunik Peserta Piala Dunia 2022, dari Brazil Motif Macan Tutul hingga Jepang Bercorak Khas Origami /Instagram

Jersey kedua Meksiko berdesain warna putih berpadu dengan motif unik berwarna merah jersey ini akan membuat Meksiko lebih percaya diri saat menghadapi Argentina, Arab Saudi dan Polandia di grup C.

4. Brazil 

Salah satu kostum terbaik di Piala Dunia 2022 adalah milik timnas Brazil, warna khas mereka kuning dan hijau kini dipadu dengan motif kulit Leopard hewan khas hutan hujan Amazon.

Detail seperti kancing dengan motif bendera Brazil, logo khas milik Nike yang jini berwarna biru tua dan juga logo federasi sepak bola Brazil yang lebih simpel.

Baca Juga: Prediksi Timnas Indonesia vs Curacao, Starting Line Up, H2H, Skor di Pertandingan Persahabatan

Membuat jersey ini terbilang unik, belum lagi kostum tandang yang bisa dibilang sebagai kostum tanda Brazil yang paling berani.

Warna biru kini sedikit menuju ke warna ungu dan dipadu dengan motif yang tidak biasa benar-benar colorful khas Negeri Samba.

3. Jerman 

Kali ini Adidas membuatkan desain yang tidak biasanya digunakan oleh Timnas Jerman.

Baca Juga: 5 Fakta Menyusui yang Ternyata Salah Besar, No 3 Bukan Karena Bayi Tapi Akibat Ulah Suami saat Hubungan Intim!

Halaman:

Editor: Agung Prasetya

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah