Review Persib Bandung Kontra Madura United: Unggul Duluan, Dilibas Kemudian

- 31 Juli 2022, 17:57 WIB
Pekan kedua, Persib Bandung kalah dengan skor 1-3 dari Madura United.
Pekan kedua, Persib Bandung kalah dengan skor 1-3 dari Madura United. /Persib

Di menit 29, Erwin Ramdani mendapat kesempatan melepaskan sepakan dari dalam kotak penalti, namun bisa diblok pemain lawan.

Baca Juga: Sports Mole Prediksi Manchester United Draw 2-2 Lawan Rayo Vallecano, Cristiano Ronaldo Akan Main?

Beberapa saat kemudian, giliran bek Madura United, Fachruddin Aryanto yang mengancam gawang Persib Bandung di menit 32.

Tapi tandukan bola di dalam kotak penalti yang mengarah ke gawang, mampu diblok dengan sangat baik oleh kiper Persib Bandung, Fitrul Dwi Rustapa.

Di menit-menit akhir babak pertama, Fitrul kembali menunjukkan penampilan gemilangnya di bawah mistar. Kali ini, sepakan Hugo Gomes dari luar kotak penalti mampu diamankan dengan sempurna.

Baca Juga: 3 Fase! Ternyata Ini Cara Agar Tidur bisa berkualitas, Bukan dari Durasi, Simak Penjelasan dr Tirta

Babak pertama pun berakhir dengan skor 1-0 untuk keunggulan Persib Bandung.

Jelang babak kedua bergulir, Ezra Walian ditarik keluar dan digantikan Dedi Kusnandar.

Di menit 60, Madura United menyamakan kedudukan lewat gol yang dibuat Lulinha setelah menyambar bola liar di dalam kotak penalti.

Baca Juga: Tes IQ: Yakin Punya Otak Jenius? Coba Hitung Berapa Jumlah Angka 3 di Layar Ponsel dalam Waktu 20 Detik

Halaman:

Editor: Yusup Supriatna

Sumber: PERSIB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah