Teka-Teki Cristiano Ronaldo Tinggalkan Manchester United, Demi Pertahankan Predikat Mr. Champions League?

- 28 Juni 2022, 09:44 WIB
Teka-Teki Cristiano Ronaldo Tinggalkan Manchester United, Demi Pertahankan Predikat Mr. Champions League./Tangkap Layar YouTube
Teka-Teki Cristiano Ronaldo Tinggalkan Manchester United, Demi Pertahankan Predikat Mr. Champions League./Tangkap Layar YouTube /

JURNAL SOREANG – Nasib Cristiano Ronaldo saat ini masih menjadi tanda tanya. Kontrak Cristiano Ronaldo di Manchester United akan habis pada akhir Juni 2023.

Namun, banyak pihak yang menilai bahwa Cristiano Ronaldo wajib meninggalkan Manchester United demi karirnya.

Ada berbagai faktor yang membuat Cristiano Ronaldo sudah tak perlu lagi bermain di Manchester United terlebih melihat performa Manchester United yang bisa dikatakan buruk.

Baca Juga: Pemilik Chelsea Todd Boehly Temui Agen CR7 Jorge Mendes, Bahas Peluang Bursa Transfer Cristiano Ronaldo

Lantas alasan teka-teki apa saja yang bisa membuat Cristiano Ronaldo meninggalkan Manchester United?

1. Strategi Lelet Manchester United

Cristiano Ronaldo dikabarkan menjadi semakin khawatir dengan sterategi transfer Manchester United.

Baca Juga: Tak Hanya Raheem Sterling, Chelsea Juga Ingin Datangkan Ousmane Dembele dari Barcelona

Manchester United bergerak sangat lambat belum ada satu pemain pun yang deal. Manchester United dikaitkan dengan sejumlah pemain.

Namun, klub belum membuat penandatanganan tim utama. Melihat hal tersebut Cristiano Ronaldo menjadi khawatir karena saingan timnya semakin menjauh jelang dimulainya musim 2022-2023.

Halaman:

Editor: Kamila Nurdalila

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x