8 Transfer Eropa Termahal tapi Hanya Berakhir Jadi Pemain Pinjaman, Nomor 6 Paling Nyesek!

- 23 Juni 2022, 20:00 WIB
Mantan Pemain Mahal Barcelona, Philippe Coutinho
Mantan Pemain Mahal Barcelona, Philippe Coutinho /Twitter/@FootyAccums/

2. Antoine Griezmann
Barcelona tampaknya melakukan banyak kegagalan dalam mendatangkan pemain untuk menggantikan posisi Neymar yang hijrah ke PSG pada awal musim 2017/2018.

Dengan mahar 120 juta euro Barca melakukan investasi di dalam sosok Griezmann yang diproyeksikan bisa menjadi partner Messi dan Luis Suarez kala itu.

Baca Juga: Jadwal Pramusim Liverpool 2022-2023, Jajal Duo Manchester Sebelum Memulai Premier League Musim Baru

Sial, Griezmann tak secemerlang saat ia masih berbaju Atletico Madrid. Barcelona akhinya meminjamkan kembali striker Prancis itu ke Atletico pada awal 2021/2022.

3. Gareth Bale
Sukses ikut mempersembahkan gelar Liga Champions di musim pertamanya bersama Real Madrid, Bale selalu berada di bawah bayang-bayang Cristiano Ronaldo.

Padahal, konstribusi pemain Wales ini juga luar biasa untuk Los Blancos, sayangnya pada awal musim 2020/2021 Madrid memutuskan untuk meminjamkan Bale ke klub lamanya, Tottenham Hotspurs.

Baca Juga: Scarlet Witch di film MCU Doctor Strange dan Penjahat Marvel Ini Punya Alasan Benar, Bagaimana dengan Gorr?

Sempat balik ke Madrid di musim 2021/2022, Bale sudah sangat kehilangan tempat di skuad Carlo Ancelotti hingga akhirnya enggan memperpanjang kontrak.

4. Gonzalo Higuain
Memboyong Higuan dengan harga 90 juta euro menjadi salah satu rekor transfer termahal yang pernah dilakukan Juventus.

Namun, dipertengahan kariernya bersama Si Nyonya Tua, striker Argentina itu sempat dipinjamkan ke dua klub berbeda.

Halaman:

Editor: Wildan Apriadi

Sumber: Transfermarkt


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x