5 Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia dengan Caps Terbanyak, Marc Klok Siap Nyusul

- 20 Juni 2022, 16:13 WIB
Cristian Gonzales, pamain naturalisisi Timnas Indonesia
Cristian Gonzales, pamain naturalisisi Timnas Indonesia /twitter/@NETSports_ID/

Gonzales yang melakukan debut di Timnas Indonesia pada usia 34 tahun itu telah mencatatkan 32 caps dengan koleksi 13 gol.

2. Stefano Lilipaly
Meski masih belum ada pencapaian menarik dari pemain berdarah Maluku-Belanda ini, tapi Lilipaly telah 9 tahun menjadi langganan skuad Timnas Indonesia.

Baca Juga: Pertarungan Lezat Group Of Death World Cup 2022, Argentina Tak Terkalahkan, Spanyol Waspadai Jerman

Lilipaly yang pernah membela Timnas Belanda U17 itu kini sudah punya 27 caps bersama Tim Senior Garuda dengan koleksi 3 gol.

3. Raphael Maitimo
Pemain serba bisa yang juga sempat memperkuat Timnas Belanda U17 ini pertama kali melakukan debut bersama Timnas Indonesia pada 2013.

Mantan pemain Persib Bandung dan Persija Jakarta ini punya 16 caps bersama Timnas Indonesia sebagai pemain naturalisasi dan sempat mencetak 1 gol.

Baca Juga: Tes IQ dan Psikotes Cinta: Pria, Wajah atau Lukisan? Objek yang Dilihat Ungkap Ketakutan Terbesar dalam Asmara

4. Victor Igbonefo
Palang pintu tangguh kelahiran Enugu Nigeria ini dinaturalisasi Timnas Indonesia pada 2013 dan langsung melakukan debutnya melawan Timnas Arab Saudi di ajang kualifikasi Piala Asia saat itu.

Igbonefo yang meski belakangan tergeser posisi intinya, sudah mencatatkan 14 caps bersama Tim Merah Putih.

5. Beto Goncalves
Sangat disayangkan striker tajam berdarah asli Brazil ini telat menjadi pemain Timnas Indonesia yakni pada usia 37 tahun pada 2018.

Halaman:

Editor: Wildan Apriadi

Sumber: Transfermarkt


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah