Profil Setiap Negara di Grup F Piala Dunia 2022: Belgia, Kanada, Maroko, Kroasia serta Ranking FIFA

- 15 Juni 2022, 22:51 WIB
Profil setiap negara di Grup F Piala Dunia 2022/Tangkap Layar Instagram/@fifaworldcup
Profil setiap negara di Grup F Piala Dunia 2022/Tangkap Layar Instagram/@fifaworldcup /

JURNAL SOREANG - Piala Dunia 2022 dijadwalkan akan berlangsung di Qatar pada 21 November sampai 18 Desember akhir tahun ini.

FIFA sudah merilis pembagian grup dengan masing-masing grup terdiri dari empat tim dari delapan grup yang ada, salah satunya Grup F yang menjadi sorotan.

Grup F disebut sebagai kelompok yang cenderung aman karena tidak dihuni negara langganan Juara di Piala Dunia sebelumya.

Baca Juga: BLINK Wajib Tahu! Lirik Lagu Clarity oleh Zedd dan Roxes, yang Pernah Dibawakan Jisoo BLACKPINK

Berikut ini adalah profil setiap negara di Grup F Piala Dunia 2022 serta ranking FIFA.

1. Belgia

Peringkat Dunia FIFA: 2nd 

Rekor Kualifikasi: 8P, 6W, 0L, 2D 

Top Scorer: Romelu Lukaku (5 gol)

Baca Juga: Ms Marvel di MCU Phase 4 Masukan Adegan Sepatu Hilang di Masjid, Warganet: Relate

2. Kanada

Peringkat Dunia FIFA: 38th

Rekor Kualifikasi: 14P, 8W, 2L, 4D

Pencetak Gol Terbanyak: Cyle Larin (6 gol)

Baca Juga: Profil Setiap Negara di Grup E Piala Dunia 2022: Spanyol, Kosta Rika, Jerman, Jepang serta Ranking FIFA

3. Maroko

Peringkat Dunia FIFA: 24th

Rekor Kualifikasi: 8P, 7W, 0L, 1D 

Pencetak Gol Terbanyak: Ayoub El Kaabi (5 gol)

Baca Juga: Tes IQ: Sangat Sulit! Ada Kejanggalan pada Pot di Gambar, Dapatkah Anda Menemukannya dalam Waktu 5 Detik Saja!

4. Kroasia

Peringkat Dunia FIFA: 16th 

Rekor Kualifikasi: 10P, 7W, 1L, 2D 

Pencetak Gol Terbanyak: Luka Modric, Ivan Perisic dan Mario Pasalic (3 gol)

Baca Juga: Profil Setiap Negara di Grup C Piala Dunia 2022: Argentina, Arab Saudi, Meksiko, Polandia serta Ranking FIFA

Itulah profil setiap negara di Grup F Piala Dunia 2022 dan ranking FIFA. Mana nih negara favoritmu?***

Editor: Raden Salma Widyadhana

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah