15 Pemain Bayern Munchen Terbaik Sepanjang Masa, No.1 Bukan Kapten Timnas Jerman di Piala Dunia 2022

- 26 Mei 2022, 20:11 WIB
Kapten Timnas Jerman di Piala Dunia Manuel Neuer dan Bintang  Bayern Munich/Tangkap Layar Instagram/ @manuelneur
Kapten Timnas Jerman di Piala Dunia Manuel Neuer dan Bintang Bayern Munich/Tangkap Layar Instagram/ @manuelneur /

JURNAL SOREANG-Klub raksasa Bayern Munchen dikenal sebagai salah satu klub sepak bola terbaik di Eropa dan tersukses di Jerman.

Atas kehebatan Bayern Munchen memiliki para pemain tangguh seperti Manuel Neuer yang telah dipastikan hadir di Piala Dunia 2022 Qatar sebagai Kapten.

Dilansir dari Famous People inilah 15 pemain Terbaik Sepanjang Masa Bayern Munchen peringkat pertama bukan Kapten Timnas Jerman Piala Dunia 2022 Qatar.

Baca Juga: Keras! 5 Pertandingan Liga Champions dengan Hukuman Kartu Terbanyak, Cristiano Ronaldo Pernah Jadi Korban

1. Franz Beckenbauer
Kehebatan Franz Beckenbauer telah membantu Bayern Munich memenangkan empat gelar Bundesliga dan DFB Pokal, tiga Piala Eropa, satu Piala Winners UEFA, dan satu Piala Interkontinental.

2. Manuel Neuer
Manuel Neuer telah bermain untuk Bayern Munchen sejak 2011 yang telah membantu klub memenangkan delapan kompetisi Bundesliga dan lima kompetisi DFB-Pokal.

Neuer juga telah memenangkan turnamen bergengsi lainnya, seperti Liga Champions UEFA dan Piala Dunia Antarklub FIFA.

Baca Juga: Sebelum di Penjara, Doni Salmanan Sebut Punya Keinginan yang Mulia? Ini Kata Affiliator Binary Option Itu

3. Philipp Lahm
Dikenal luas sebagai salah satu bek terbaik sepanjang masa, Philipp Lahm menjadi kapten Bayern Munich dan memimpin tim meraih beberapa penghargaan seperti UEFA Champions League 2013.

Halaman:

Editor: Nabilla Balqis

Sumber: Famous People


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah