5 Fakta Menarik Dibalik Juaranya AS Roma di Liga Konferensi,dari Kegilaan Mourinho hingga Diving Tammy Abraham

- 26 Mei 2022, 18:28 WIB
5 fakta menarik seputar juaranya AS Roma di Liga Konferensi diantaranya adalah kegilaan Jose Mourinho, hingga diving Tammy Abraham
5 fakta menarik seputar juaranya AS Roma di Liga Konferensi diantaranya adalah kegilaan Jose Mourinho, hingga diving Tammy Abraham /Youtube/

JURNAL SOREANG - AS Roma memastikan diri sebagai juara Liga Konferensi untuk yang pertama kalinya.

Sepanjang sejarah pada laga final yang digelar di Air Albania stadium.

Serigala Ibukota berhasil mengalahkan Feyenoord dengan skor tipis 1-0 dan memastikan gelar juara perdana dalam kompetisi.

Kami coba merangkum 5 fakta seputar keberhasilan AS Roma menjuara Liga Konferensi untuk pertama kalinya.

Baca Juga: Jose Mourinho Catat Sejarah Usai Jadi Pelatih AS Roma Pertama yang Meraih Trofi UEFA Conference League

1. Mengakhiri puasa gelar bertahun-tahun 

Dini hari tadi AS Roma bertanding melawan Feyenoord di laga final Liga Konferensi bertanding di Air Albania stadium.

Mereka mampu mengakhiri laga dengan kemenangan tipis 1-0, satu-satunya gol pada laga tersebut dicetak oleh wonderkid AS Roma yakni Nicolo Zaniolo.

Sementara itu gelar juara ini juga jadi gelar yang istimewa bagi skuad Serigala ibukota sebab, AS Roma berhasil memperoleh sejumlah rekor yang luar biasa.

Pertama gelar juara ini merupakan gelar Eropa pertama mereka sejak 61 tahun yang lalu AS Roma memenangkan trofi Eropa untuk yang terakhir kalinya pada Inter Cities Fairs Cup tahun 1961 yang lalu. 

Halaman:

Editor: Agung Prasetya

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah