Selain Korea Selatan, Negara-Negara Asia Ini Juga Kerap Tampil di Piala Dunia

- 15 Mei 2022, 11:43 WIB
Son Heung Min, dan timnas Korea Selatan./ Instagram/ @hm_son7
Son Heung Min, dan timnas Korea Selatan./ Instagram/ @hm_son7 /

Piala Dunia 2022 bakal jadi partisipasi tim Samurai Biru yang ketujuh kali.

Sejauh ini hasil terbaik timnas Jepang di Piala Dunia adalah lolos ke babak kedua pada 2002, 2010 dan 2016.

Baca Juga: Jelang Iduladha, Kementrian Pertanian Pastikan Stok Hewan Kurban Aman dari Wabah PMK

Piala Dunia tahun 2022 bakal jadi tantangan tersendiri bagi Jepang karena berada di Grup E bersama dua juara Piala Dunia, Jerman dan Spanyol.

Satu tempat tersisa di grup ini bakal diisi pemenang laga antara Kosta Rika vs Selandia Baru.***

Halaman:

Editor: Caca Kartiwa

Sumber: topendsports.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah