Susul Cristiano Ronaldo, Lionel Messi Berhasil Jadi Atlet dengan Penghasilan Tertinggi Nomor Satu di Dunia

- 14 Mei 2022, 16:26 WIB
Megabintang Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo. / tangkap layar Instagram
Megabintang Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo. / tangkap layar Instagram /

Yang mengejutkan, Conor McGregor saat ini telah keluar dari daftar 10 besar tersebut karena tidak pernah bertarung lagi.

Hal itu dikarenakan sejak kekalahannya dari Dustin Poirier pada musin panas lalu.

Baca Juga: Tahukah Kamu Jika Kebiasaan Pengendara Meletakkan Jari di Tuas Rem Motor Itu Berbahaya? Simak Penjelasannya

Selain McGregor, Sir Lewis Hamilton juga mengalami penurunan.

Pada tahun lalu, dia berada di urutan ke delapan dengan penghasilan POUND58 juta atau setara Rp1 triliun.

Kali ini, Sir Lewis Hamilton juga tidak termasuk ke dalam daftar 10 besar itu.

Baca Juga: Alasan Mengapa Tidak Boleh Mengoperasikan HP di SPBU, Lalu Bagaimana dengan Pembayaran Menggunakan Aplikasi?

Sementara itu, Lionel Messi telah meninggalkan Barecelona pada musim panas lalu dan menuju ke Prancis bersama klub Paris Saint-Germain (PSG).

Tetapi, aspek yang menarik bahwa Lionel Messi telah mendapatkan POUND45 juta atau setara Rp804 miliar dalam bentuk endorsement seperti dilansir Forbes pada 13 Mei 2022.

Lionel Messi telah mengambil berbagai sponsor di luar dunia sepak bola.

Halaman:

Editor: Rizky Tri Sulistiawan

Sumber: Forbes


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah