TRANSFER LIGA 1, 5 Pemain Asing Merapat Ke Persebaya? dari Pengganti Marukawa, hingga Debutan dari Liga Belgia

- 9 Mei 2022, 14:09 WIB
Potret 5 pemain asing yang dikabarkan akan merapat sebagai pemain Persebaya musim depan
Potret 5 pemain asing yang dikabarkan akan merapat sebagai pemain Persebaya musim depan /youtube hasil liga/

JURNAL SOREANG - Persebaya Surabaya menjadi tim yang tidak terlalu menggeliat dalam bursa transfer Liga 1

Khususnya pada pemain asing yang sejauh ini belum melengkapi puzzlenya dan masih berburu untuk diproyeksi arungi Liga 1 2022.

Oleh karena itu dalam hal ini Persebaya mulai berburu pemain agar memiliki waktu adaptasi yang terlalu singkat.

Baca Juga: Tips Kesehatan! Khasiat Buah Tomat untuk Kanker Prostat Menurut dr Zaidul Akbar

Ada rumor dan juga ada yang berstatus resmi, pemain asing yang telah saat ini dikaitkan dengan Persebaya Surabaya diantaranya.

1. Sho Yamamoto (Rumor)

Oke yang pertama ada Sho Yamamoto
pemain asing asal Jepang yaitu Sho
Yamamoto dikabarkan akan segera merapat ke Persebaya Surabaya.

Dirinya diproyeksi untuk gantikan
peran dari Taisei Marukawa, menurut kabar yang beredar pemain satu ini sudah
mencapai kata sepakat alias Done deal
dengan Persebaya Surabaya.

Baca Juga: Apa yang Membuat Kolesterol Naik dan Bagaimana Menurunkannya, Ini Caranya Menurut Zaidul Akbar

Patut dinantikan Apakah Sho Yamamoto bisa bersinar seperti Taise Marukawa selama di Persebaya Surabaya.

Saat ini pemain tersebut bermain Liga Montenegro bersama FK Iskra berusia 25 tahun berposisi sebagai Winger kiri.

Dirinya juga bisa bermain menjadi gelandang serang ataupun Winger kanan dan memiliki tinggi 174 cm nilai harga pasarnya kini sebesar Rp3,48 miliar.

Baca Juga: Pengalaman Mistis! Menakutkan, Pengalaman Ngekost ditempat Berhantu di Bandung

2. Higor Vidal (Rumor)

Lanjut yang kedua ada Higor Vidall, dirinya akan menjadi pemain asing asal Brasil berikutnya yang disebut-sebut akan merapat ke Persebaya Surabaya.

Paling baru dia diketahui sudah berpamitan dengan Klub lamanya yaitu Anagen Nisikarditsah.

Dan dalam waktu dekat ini pemain tersebut pastinya akan segera diperkenalkan oleh Persebaya karena dikabarkan sudah mencapai kata
sepakat alias done deal.

Baca Juga: Wajib Tahu! Inilah Deretan Fenomena Langit yang Akan Terjadi pada Mei 2022, Seperti Ini Cara Melihatnya

Saat ini pemain tersebut tidak bermain di klub mana pun alias masih nganggur berusia 25 tahun berposisi sebagai gelandang serang.

Dirinya juga bisa bermain di sayap kiri maupun kanan dan memilih tinggi 173 cm nilai harga pasar pemain ini sebesar Rp3,04 miliar.

3. Leo Lelis (Resmi)

Lanjut yang ketiga ada Leo Lelis, Persebaya Surabaya sudah meresmikan
rekrutan pemain asing perdananya untuk
Liga 1 pada musim depan.

Baca Juga: TES IQ: 10 Teka-Teki Menjebak dan Lucu yang Bikin Ngakak, Coba Kamu Tebak!

Persebaya resmi merekrut Leo Lelis dari Persiraja Banda Aceh sebagai rekrutan pemain asing perdana bagi skuad Bajul Ijo.

Kehadiran Leo Lelis tentunya bahkan menghilangkan luka para fans Persebaya Surabaya atas kepergian Alie Sesay.

Pasalnya Leo Lelis punya kemampuan yang jauh lebih komplit dari pendahulunya di Lini pertahanan.

Baca Juga: Skuad Sementara Pemain Arema FC Liga 1 Indonesia Musim 2022-2023, Marko Simic Bergabung?

Berdasarkan data transfer market saat
ini pemain tersebut bermain dengan Persebaya Surabaya berusia 28 tahun.

Berposisi sebagai center back dan juga
bisa bermain menjadi bek kanan dan bertinggi 189 cm dengan nilai harga pasar
pemain ini sebesar Rp3,04 miliar.

4. Weslen Junior (Rumor)

Lanjut yang keempat ada Weslen Junior, manajemen Persebaya Surabaya menyebut skuatnya di liga 1 musim depan kini hampir komplit.

Baca Juga: Doni Salmanan Masih dalam Penjara, Dinan Fajrina Mengaku Hanya diberi Jatah Dua Kali dalam Sebulan

Namun kabar terbaru masih bermasalah pada calon striker asingnya, Weslen Junior bomber asal Brazil yang sebelumnya santer dikabarkan akan bergabung ke Persebaya Surabaya.

Kini malah disebut meragukan apa ini pertanda Weslen Junior bakal batal ke Persebaya sepertinya Persebaya agak berhati-hati dalam merekrut striker asingnya.

Sebab pada musim lalu Jose Wilkson dan Arsenio Valpoort gagal gacor di Bajul Ijo, saat ini pemain tersebut bermain di Liga
Hungaria bersama Puskas AFC berusia 22
tahun.

Baca Juga: Mistis! Pasti Menakutkan, Berikut Kisah Film KKN Desa Penari Jilid 2 yang Wajib Ditonton

Berposisi sebagai striker dan juga
bisa bermain di sayap kiri ataupun
kanan dan memiliki tinggi 167 cm nilai
harga pasarnya ini sebesar Rp2,6 miliar.

5. Alexander Rakic (Rumor)

Dan yang terakhir ada Alexander Rakic, dirinya jadi perbincangan para Bonek Mania dengan melempar kode keinginannya yang bergabung dengan
Persebaya.

Sebab pemain berusia 35 tahun itu mengunggah sebuah foto yang menunjukkan keinginannya bertemu
Bonek Mania.

Baca Juga: Portugal Lawan Argentina akan Terjadi? Begini Skema Pertemuan Ronaldo dan Messi di Piala Dunia 2022

Manajer Persebaya yaitu Yahya Alkatiri tidak menutup kemungkinan bisa merekrut pemain yang pernah jadi top skor Liga 1 2018 tersebut jika dirasa cocok dan sejalan.

Maka Persebaya akan segera merekrutnya saat ini pemain tersebut tidak bermain di klub mana pun alias masih nganggur.

Berusia 35 tahun berposisi sebagai striker dan juga bisa bermain di sayap kiri maupun kanan dan memiliki tinggi 162 cm nilai harga pasar pemain ini sebesar Rp1,3 miliar.***

Editor: Ade Mamad

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah