Wow! Nilai Pasar 6 Pemain Muda Ini Naik Tajam, Masih Muda Sudah Tajir Melintir, Siapa Saja?

- 8 Mei 2022, 16:15 WIB
Caption foto: Tajir melintir! 6 pemain eropa yang nilai pasarnya kian meningkat tajam, ada yang Rp841 miliar/Kolase
Caption foto: Tajir melintir! 6 pemain eropa yang nilai pasarnya kian meningkat tajam, ada yang Rp841 miliar/Kolase /

Baca Juga: Parah! 5 Alasan Cristiano Ronaldo Harus Tinggalkan MU, Menghambat Pemain Muda dan Sulit Raih Trofi?

Berkat kontribusi besarnya, kini RB Leipzig menjadi penghuni lima besar sementara di klasemen Bundesliga. 

Sejauh ini pemain 24 tahun tersebut telah mencetak 31 gol 20 assist di semua kompetisi bagi RB Leipzig.

Performa yang kian meningkat, membuat nilai pasarnya pun ikut naik di Eropa.Diketahui harga pasaran Christopher Nkunku kini mencapai 65 juta euro atau setara Rp993 miliar.

Nilai tersebut naik 10 juta euro atau setara Rp153 miliar dibandingkan nilai sebelumnya.Karena pada 22 Desember 2021 nilainya berada di angka 55 juta euro atau setara Rp841 miliar.

Baca Juga: 5 Pemain Muda Termahal di Liga 1 Indonesia, Salah Satunya Skuad Persib Bandung Musim Depan

2. Yeremy Pino (naik Rp153 miliar)

Pada musim 2021/2022 Villarreal memberi kejutan menjadi tim kuda hitam di kompetisi Eropa.

The Yellow Submarine berhasil menembus semifinal Liga Champions Eropa setelah menyingkirkan Bayern München. 

Yeremy Pino merupakan salah satu pemain yang berkontribusi besar bagi Villarreal. Wonderkid 19 tahun tersebut telah mencetak 7 gol 4 assist sejauh ini di semua kompetisi.

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah