Rencana FIFA Gelar Piala Dunia Dua Tahun Sekali, Ada Campur Tangan Arab Saudi dan Mengincar Keuntungan Besar

- 27 April 2022, 04:00 WIB
Rencana FIFA Gelar Piala Dunia Dua Tahun Sekali, Ada Campur Tangan Arab Saudi dan Mengincar Keuntungan Berlimpah./Tangkap Layar YouTube Starting Eleven Story
Rencana FIFA Gelar Piala Dunia Dua Tahun Sekali, Ada Campur Tangan Arab Saudi dan Mengincar Keuntungan Berlimpah./Tangkap Layar YouTube Starting Eleven Story /

Meskipun Piala Dunia dua tahun sekali masih sebatas wacana, Arab Saudi telah bergerak cepat untuk mengajukan diri sebagai tuan rumah.

Jika usulan itu mendapat lampu hijau, Arab Saudi yang menggandeng Mesir akan menggelar Piala Dunia 2028 atau 2030.

Jika Piala Dunia digelar dua tahun sekali, UEFA bakal kesulitan mengatur jadwal pertandingan.

Bukan hanya pemain yang dirugikan, tapi klub, organisasi penyiaran, dan fans juga bakal sama-sama merugi.

Selebihnya, Piala Dunia dua tahun sekali hanya seperti usulan konyol. FIFA, bagaimanapun tak perlu membuat drama.***

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah