5 Pemain Sepak Bola Debutan Termuda Sepanjang Sejarah Piala Dunia, Siapa Saja? Ini Daftarnya

- 22 April 2022, 17:42 WIB
Caption foto: Rekor terbanyak di Piala Dunia, Pele  Jadi Rajanya.
Caption foto: Rekor terbanyak di Piala Dunia, Pele Jadi Rajanya. /Twitter @juninhomali/

Sosok pertama pemain termuda yang menjalani debut di Piala Dunia dipegang oleh sosok Norman Whiteside.

Pertandingan pertama yang dijalani pada saat itu ketika negaranya Irlandia Utara melawan Yugoslavia pada tahun 1982.

Whiteside saat itu terpilih menjadi bagian dari timnas Irlandia Utara ketika usianya baru tujuh belas tahun.

Baca Juga: Lesti Kejora dan Rizky Billar Kembalikan Uang Rp1 Miliar Usai Diperiksa Terkait Kasus Robot Trading DNA Pro

2. Samuel Eto’o

Kemudian ada sosok Samuel Eto’o, pemain termuda berikutnya yang menjalani debut di Piala Dunia.

Legenda bagi tim nasional Kamerun ini menjalani debutnya pada edisi 1998 saat negaranya berhadapan dengan Italia.

Eto’o saat itu masih berusia terbilang masih muda sekitar tujuh belas tahun, tiga bulan, dan tujuh hari.

Baca Juga: HIKMAH RAMADHAN: Ustaz Hanan Attaki: Itikaf Merupakan Hobi Para Nabi dan Rasul, Ini Keutamaannya

3. Femi Opabunmi

Halaman:

Editor: Ilham Maulana

Sumber: sportszion


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah