Cristiano Ronaldo Boleh Berbangga, Rekor CR7 yang Satu Ini Tak Terkejar Lionel Messi

- 21 April 2022, 16:21 WIB
Cristiano Ronaldo Boleh Berbangga, Rekor CR7 yang Satu Ini Tak Terkejar Lionel Messi
Cristiano Ronaldo Boleh Berbangga, Rekor CR7 yang Satu Ini Tak Terkejar Lionel Messi // Instagram/ @cristiano/

JURNAL SOREANG - Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi adalah dua magnet sepakbola yang selalu minat banyak orang lebih dari dua dekade.

Tak hanya kemampuan, rekor yang dibuat Cristiano Ronaldo atau Lionel Messi pun kerap disandingkan dan dibandingkan di antara keduanya.

Namun dari sekian pencapaian yang jadi rekor tersendiri bagi masing-masing, Cristiano Ronaldo patut berbangga karena punya rekor yang belum terkejar Lionel Messi.

Baca Juga: Portugal Lolos Piala Dunia, Tiga Superstar Ini Siap Hadang Jalan Cristiano Ronaldo

Pencapaian Cristiano Ronaldo tersebut adalah mencetak gol lewat sundulan kepala atau dikenal juga dengan istilah heading.

Dikutip dari Sportsadda, CR7 disebut telah mencatatkan gol sundulan terbanyak di abad ke-21 dengan 111 gol tercipta dari kepalanya.

Kapten timnas Portugal itu dikenal menjadi ancaman besar di udara dan telah mencetak 29 kemenangan melalui sundulan.

Baca Juga: WOW! Aturan Baru FIFA Memudahkan Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026

Selain Cristiano Ronaldo, sejumlah pesepakbola lain juga punya kemampuan mencetak gol lewat sundulan.

1. Luuk de Jong (88)
Striker Barcelona saat ini Luuk de Jong adalah penyundul bola terbaik di Liga Spanyol saat ini, setidaknya secara statistik.

Luuk de Jong yang juga penyerang Belanda telah mencetak 82 gol melalui sundulan dengan 23 di antaranya membantu timnya dalam memenangkan pertandingan.

Baca Juga: Sahrul Gunawan Ikut Serahkan Santunan kepada Yatim Piatu di Yamisa Soreang, Ini Pesannya

2. Robert Lewandowski (80)
Tingkat produktifitas pemain Bayern Munich Robert Lewandowski termasuk dalam daftar pencetak gol lewat sundulan.

Lewandowski berada di urutan ketiga dalam daftar gol sundulan terbanyak di abad ke-21 dengan 80 sundulan, 18 di antaranya dianggap sebagai pemenang pertandingan.

4. Fernando Llorente (75)
Lulusan Athletic Bilbao ini tidak pernah menjadi pemain paling tajam, tetapi selalu menjadi target man yang hebat. Arahkan bola ke arahnya dan kemungkinan dia akan menaklukkan kiper dengan sundulan yang keras.

Baca Juga: Sahrul Gunawan Ikut Serahkan Santunan kepada Yatim Piatu di Yamisa Soreang, Ini Pesannya

Dari 75 sundulannya, 21 di antaranya merupakan gol penentu kemenangan bagi klubnya.

5. Radamel Falcao (71)
Radamel Falcao yang merupakan Mantan pemain River Plate, Atletico Madrid, Manchester United, dan Chelsea itu saat ini bermain untuk klub Liga Spanyol Rayo Vallecano.

Dia telah mencetak 298 gol sejauh ini di level klub. Dari 298 serangannya, 71 di antaranya berasa dari kepalanya dimana 22 di antaranya membawa timnya pada kemenangan.***

Editor: Sam

Sumber: sportsadda.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x