Nggak Sepopuler Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo, Ini 5 Pemain Underrated di Piala Dunia 2022 Qatar

- 17 April 2022, 23:59 WIB
Dusan Tadic , pemain Timnas Serbia
Dusan Tadic , pemain Timnas Serbia /twitter/@EverythingCR7_/

Baca Juga: Beruntung Banget! Timnas Belanda Memiliki 5 Momentum Spesial di Piala Dunia, Apa Saja?

Peran vitalnya yang ikut membawa Denmark lolos ke Piala Dunia 2022 sebagai pemuncak grup di babak kualifikasi lalu, membuahkan rating 7,86 bagi pemain asal klub Sampdoria ini.

Bila memang Christian Eriksen tidak bisa ikut ke Piala Dunia 2022 karena masih terkendala masalah kesehatan, Damsgaard akan menjadi solusi tepat sekaligus jitu.

3. Ivan Perisic
Kebangkitan performa Ivan Persic bersama Inter Milan berimbas pada penampilan apiknya mengantar Kroasia lolos dari babak kualifikasi Piala Dunia zona Eropa.

Baca Juga: Jadwal Main Grup A dan B Piala Dunia 2022 Qatar: Ketegangan Senegal VS Belanda hingga Amerika Serikat VS Iran

Meski berposisi sebagai winger, Perisic adalah pemain Kroasia yang paling sering mengancam gawang lawan sepanjang babak kualifikasi kemarin.

Sebanyak 3 gol dan 2 assist-nya setara dengan yang diciptakan pemain paling terkenal dari Kroasia, Luka Modric.

Selain itu, Perisic juga merupakan pemain Kroasia dengan torehan gol paling banyak di turnamen Piala Dunia dengan jumlah 5 gol, setara dengan legenda mereka. Davor Suker.

Baca Juga: Beruntung Banget! Timnas Belanda Memiliki 5 Momentum Spesial di Piala Dunia, Apa Saja?

Piala Dunia 2022 nanti bisa menjadi ladang bagi Perisic untuk melampaui rekor itu dan mencatat sejarak sebagai pemain Kroasia tersubur di ajang Piala Dunia.

Halaman:

Editor: Wildan Apriadi

Sumber: whoscored


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah