6 Klub Terkuat Eropa yang Paling Sering Lolos Ke Final Liga Champions, Adakah Manchester City atau Chelsea?

- 16 April 2022, 21:59 WIB
Tim Biru Langit Manchester City akan lawan Real Madrid yang paling banyak masuk final Champions ./Tangkap Layar YouTube bungtahol
Tim Biru Langit Manchester City akan lawan Real Madrid yang paling banyak masuk final Champions ./Tangkap Layar YouTube bungtahol /

Baca Juga: Mencekam! Kisruh Antarpemain Liga Champions Manchester City vs Atletico Madrid di Lorong Stadion usai Laga?

2. AC MILAN 11 KALI

Penampilan AC Milan di Liga Champions 2021/2022 memang cukup mengecewakan.

Tapi memang AC memang tetap jadi tim yang membanggakan karena sering tampil di final Liga Champions.

AC Milan telah 11 kali lolos ke partai final Liga Champions yaitu: 1958, 1963, 1969, 1989, 1993, 1994, 1995, 2003, 2005, 2007.

Baca Juga: Tim Biru Langit Manchester City Bisa Mudah Singkirkan Real Madrid di Semifinal Liga Champions 2021-2022

3. BAYERN MUNCHEN 11 KALI

Raksasa Bumdes Liga Bayern Munchen telah lolos ke final Liga Champions 11 kali yaitu: 1974, 1975, 1976, 1982, 1987, 1999, 2001, 2010, 2013.

Dari 11 final yang dijalani, klub ini telah meraih gelar Juara Liga Champions sebanyak 6 kali. Termasuk di tahun 2020 lalu.

Juara sebelumnya diraih pada tahun 1974, 1975, 1976, 2001, 2013.

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah