Grup G Piala Dunia 2022 Qatar Banyak Partai Pengulangan Hingga Ambisi Brazil untuk Angkat Trofi Kembali

- 14 April 2022, 11:48 WIB
Grup G Piala Dunia 2022 Qatar banyak partai pengulangan hingga ambisi Brazil ingin angkat trofi kembali
Grup G Piala Dunia 2022 Qatar banyak partai pengulangan hingga ambisi Brazil ingin angkat trofi kembali /Tangkap layar youtube Starting Eleven Moment

JURNAL SOREANG - Hasil drawing Grup G Piala Dunia 2022 Qatar akan mempertemukan Brazil, Swiss, Serbia dan Kamerun.

Sebelum Piala Dunia 2022 Qatar Brazil, Swiss dan Serbia sendiri sempat bertemu pada Piala Dunia 2018 yang saat itu tergabung dalam grup E

Tentu saja pada Piala Dunia 2022 Qatar sendiri bergabungnya Brazil, Swiss dan Serbia dalam satu grup kembali menjadi ajang reuni dan partai pengulangan.

Baca Juga: Tak Ingin Berhenti di Babak 16 Besar, Inilah Lawan Terberat Timnas Belanda di Piala Dunia 2022 Qatar

Satu-satunya yang asing dalam grup G Piala Dunia 2022 Qatar adalah Kamerun.

Bagi Brazil Piala Dunia 2022 Qatar menjadi ajang pembuktikan untuk bisa meraih kemenangan sejak terakhir kali memenangkan trofi pada tahun 2002.

Hampir 20 tahun, Timnas Brazil belum berhasil menduduki partai puncak sejak terakhir kali tampil baik di Piala Dunia 2014.

Baca Juga: Wow, Tak Disangka! Legenda Barcelona Ronaldinho Jagokan Dua Negara Ini Jadi Juara Piala Dunia 2022 Qatar

Saat itu Brazil menjadi tuan rumah Piala Dunia 2014 dan tembus hingga semifinal.

Halaman:

Editor: Siti Nieke Noviyanti

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah