Inilah Efek Sadis Dugaan Kecurangan Korea Selatan di Piala Dunia 2002

- 13 April 2022, 15:07 WIB
Inilah Efek Sadis Dugaan Kecurangan Korea Selatan di Piala Dunia 2002/Ahn Jung Hwan
Inilah Efek Sadis Dugaan Kecurangan Korea Selatan di Piala Dunia 2002/Ahn Jung Hwan /

JURNAL SOREANG – Inilah efek sadis dugaan kecurangan Korea Selatan di Piala Dunia 2002.

Piala Dunia 2002 merupakan Piala Dunia yang digelar di Korea Selatan dan Jepang.

Piala Dunia 2002 menjadi Piala Dunia pertama yang digelar di Asia dan menjadi Piala Dunia pertama yang digelar di luar Benua Eropa dan Asia.

Baca Juga: 5 Pemain Top Piala Dunia 2022 yang Tetap Puasa Saat Bertanding, Siapa Saja?

Pada gelaran Piala Dunia 2002, secara mengejutkan Korea Selatan mampu tembus hingga ke semi final.

Tak tanggung-tanggung, Korea Selatan mampu mengalahkan negara-negara besar seperti Portugal, Spanyol, dan Italia.

Akan tetapi, banyak kecurigaan bahwa tuan rumah Korea Selatan selalu dibantu wasit dalam setiap pertandingan.

Baca Juga: Mengejutkan! FIFA Berencana Buat Aturan Baru di Piala Dunia 2022 Qatar, Ini Aturannya

Bahkan setiap Korea Selatan bermain selalu menimbulkan kontroversi.

Halaman:

Editor: Ari Irpan

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah