Lupa Caranya Jadi Juara, Inikah Penyebab Persib Selalu Gagal Masuk Liga Indonesia?

- 7 April 2022, 20:01 WIB
Lupa caranya jadi juara, inikah penyebab persib selalu gagal masuk Liga Indonesia?
Lupa caranya jadi juara, inikah penyebab persib selalu gagal masuk Liga Indonesia? /Instagram @persib

Baca Juga: Waspada! Inilah 4 Dampak Negatif Akibat Buka Puasa Ramadhan dengan Junk Food atau Fast Food

Dari beberapa tahun terakhir Persib pun memperlihatkan performa yang tidak konsisten yang disebabkan karena tidak memiliki gelandang yang kreatif didalamnya.

Padahal lini tengah adalah salah satu bagian penting bagi Persib untuk berhasil memenangkan gelar juara ISL 2014 dan Piala Presiden pada tahun 2015 silam.

Pada masa kejayaannya Persib memilki Firman Utina dan Makan Konate di Lini Tengah yang bisa mendominasi jalannya pertandingan.

Baca Juga: Aktivitas Ketika Ramadhan Yang Tidak Mendapat Pahala, Yuk Simak!

Namun sejak kepergian keduanya, skuad Maung Bandung terlihat kurang solid.

Pada Liga 1 2021-2022 bobotoh berharap skuad Persib bisa lebih baik dengan kedatangan Marc Klok yang didatangkan dari Persija.

Namun ia hanya mampu memberikan 4 assist dalam 27 laga. Apalagi setelah performa Sergio Van Dijk menurun karena cedera belum ada striker yang mampu menyamai kemampuannya dalam mencetak gol.***












Halaman:

Editor: Siti Nieke Noviyanti

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah