Maskot Piala Dunia 2022 adalah Hantu Pekerja Migran yang Tewas saat Membangun Stadion? Ini Penjelasannya

- 2 April 2022, 16:16 WIB
Potret La'eeb maskot dari Piala Dunia 2022 Qatar/Instagram @jogadoraizbr
Potret La'eeb maskot dari Piala Dunia 2022 Qatar/Instagram @jogadoraizbr /

JURNAL SOREANG - Piala Dunia 2022 memang masih beberapa bulan lagi, namun berbagai persiapan terus dimaksimalkan.

Persiapan tersebut mulai dari stadion (venue), lagu soundtrack hingga maskot Piala Dunia 2022.

Muncul hal menarik dalam rilis maskot Piala Dunia edisi kali ini. Para fans menyoroti bentuknya yang seperti hantu.

Baca Juga: Hukum Mandi Junub Setelah Adzan Subuh Selama Bulan Ramadhan Menurut Buya Yahya dan Ustadz Abdul Solmad

Bahkan ada sebagian fans yang membuat teori, kalau maskot piala Dunia 2022 adalah hantu pekerja migran yang tewas saat membangun stadion.

Media sosial terutama fans sepakbola mengaku tidak terkesan dengan maskot baru untuk Piala Dunia Qatar 2022.

Mereka membandingkannya dengan Casper the Friendly Ghost.

Baca Juga: Bacaan Doa Berbuka dan Niat Puasa di Bulan Suci Ramadhan yang Wajib Anda Ingat, Lengkap Beserta Artinya

Maskot yang disebut 'La'eeb' ini diresmikan sebelum tim menemukan siapa yang akan mereka mainkan di babak grup turnamen akhir tahun ini.

Halaman:

Editor: Ghulam Halim Hanifuddin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah