Teror Laser di Final Play-Off Piala Dunia 2022 Zona Afrika, Mohammed Salah Jadi Target Fans Senegal

- 30 Maret 2022, 13:42 WIB
Mohammad Salah/ tangkap layar instagram @mohammad.salah_fc
Mohammad Salah/ tangkap layar instagram @mohammad.salah_fc /

JURNAL SOREANGLaga Timnas Mesir kontra Senegal berakhir dengan adu penalti, setelah skor akhir tidak berubah.

Sebelumnya, Senegal kalah agregat 0-1 atas Timnas Mesir pada leg pertama pekan lalu.

Berstatus sebagai tuan rumah, dan tampil di depan penggemarnya sendiri, Senegal tidak menyiakan kesempatan tersebut.

Baca Juga: Ronaldinho Beri Klarifikasi Usai Heboh Dirinya Akan Gabung RANS Cilegon FC Milik Raffi Ahmad dan Rudi Salim

Kesalahan fatal terjadi, saat salah satu pemain timnas Mesir, yakni Hamdi Fathi melakukan bunuh diri pada menit ke-4.

Sialnya, hingga babak akhir, skor tidak berubah. Secara agregat skor akhir menjadi 1-1.

Setelah dilanjutkan dengan perpanjangan waktu 2 kali 15 menit, namun skor tidak mengalami perubahan sama sekali.

Baca Juga: Senegal Lolos Piala Dunia 2022 Qatar, Sadio Mane Kalahkan Mo Salah

Akhirnya, adu penalti menjadi opsi terakhir bagi Timnas Mesir dan Senegal untuk menuntaskan laga tersebut.

Halaman:

Editor: Dadan Triatna

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah