Mumpung Masih Ada Messi, Harusnya Tahun Ini Momentum Argentina Juara Piala Dunia, 2 Hal ini Pendukungnya

- 26 Maret 2022, 15:59 WIB
Lionel Messi, kapten timnas Argentina di Piala Dunia 2022
Lionel Messi, kapten timnas Argentina di Piala Dunia 2022 /twitter/@fcbfn_live/

JURNAL SOREANG - Seudah bertahun-tahun Timnas Argentina menggantukan torehan prestasinya kepada Lionel Messi, termasuk di setiap kejuaraan Piala Dunia.

Sejak Messi meraih predikat pemain terbaik dunia yang pertama pada tahun 2009, sudah 3 edisi Piala Dunia Timnas Argentina menggantungkan harapannya kepada pemain yang akhirnya meraih 7 Ballon d'Or sepanjang kariernya.

Namun, hingga edisi Piala Dunia terakhir tahun 2018 lalu, Messi belum sekali pun mempersembahkan gelar juara dunia bagi Argentina.

Baca Juga: Hermes dan Jet Pribadi dalam Video Grace Tahir Ternyata Pinjaman! Bukan untuk Sindir Crazy Rich Indra Kenz?

Pencapaian paling mendekati misi itu pernah terjadi di Piala Dunia 2014 lalu kala Messi berhasil mengerek bendera Argentina ke partai final menghadapi Timnas Jerman.

Sayang, dilaga puncak Messi harus rela melihat timnya hanya menjadi runner-up setelah menyerah 0-1 dari Der Panzer.

Dengan telah dipastikannya Albiceleste lolos ke putaran final Piala Dunia 2022 Qatar, Messi kini punya kesempatan baru sekaligus bisa jadi yang terakhir.

Baca Juga: Emak-Emak Wajib Tahu! Kejagung Usut Dugaan Penyebab Kelangkaan Minyak Goreng

Piala Dunia 2022 Qatar adalah edisi kelima yang diikuti La Pulga sejak debutnya di turnamen ini pada usia 19 tahun di Piala Dunia 2006 Jerman.

Halaman:

Editor: Wildan Apriadi

Sumber: Transfermakt


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah