Jadwal Pertandingan, Klasemen, dan Top Skor Sementara Babak Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Conmebol

- 21 Maret 2022, 18:13 WIB
Uruguay dan Brasil, dua tim penghuni Zona Conmebol
Uruguay dan Brasil, dua tim penghuni Zona Conmebol /twitter/@RealMadridOnly/

Baca Juga: Jangan Malas atau Mager dan Jangan Lengah! Penyesalan Itu Akibat Kemalasan

Berikut adalah klasemen dan top skor sementara Zona Conmebol hingga pertandingan ke-16 (kecuali Brasil dan Argentina yang baru bermain 15 kali), beserta jadwal laga ke-17 dan 18 yang akan digelar 25 hingga 30 Maret 2022.

Klasemen sementara
1. Brazil 39 poin
2. Argentina 35
3. Ekuador 25
4. Uruguay 22
5. Peru 21
6. Chile 19
7. Kolombia 17
8. Bolivia 15
9. Paraguay 13
10. Venezuela 10

Top Skor Sementara
10 Gol - Marcelo Moreno (Bolivia)
7 Gol - Neymar (Brasil), Lautaro Martinez (Argentina), Luis Suarez (Uruguay)
6 Gol - Michael Estrada (Ekuador), Lionel Messi (Argentina)
5 Gol - Alexis Sanchez (Chile), Ahristian Chueva (Peru)

Baca Juga: Prediksi Line-up Italia vs Makedonia Utara Untuk Kualifikasi Piala Dunia Zona Eropa

Jadwal pertandingan ke-17
25 Maret 2022
Kolombia vs Bolivia 6.30 WIB
Paraguay vs Ekuador 6.30 WIB
Brasil vs Chile 6.30 WIB
Uruguay vs Peru 6.30 WIB

26 Maret 2022
Argentina vs Venezuela 6.30 WIB

Jadwal pertandingan ke-18
30 Maret 2022
Peru vs Paraguay 6.30 WIB
Ekuador vs Argentina 6.30 WIB
Venezuela vs Kolombia 6.30 WIB
Chile vs Uruguay 6.30 WIB
Bolivia vs Brasil 6.30 WIB
***

Halaman:

Editor: Wildan Apriadi

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah