Waduh Para Pembalap MotoGP Enggan Pakai Front Ride Height Device, Kenapa?

- 12 Maret 2022, 22:48 WIB
aksi Francesco Bagnaia di sikuit Sepang, Malaysia
aksi Francesco Bagnaia di sikuit Sepang, Malaysia /Tangkap layar Instagram @pecco63

JURNAL SOREANG – Para pembalap MotoGP enggan pakai Front Ride Height Device di motornya.

Pabrikan Ducati terpantau memakai Front Ride Height Device pada tes pramusim MotoGP 2022.

Ketika Ducati muncul dengan Front Ride Height Device, selama tes musim dingin, lima pabrikan lainnya tidak terlalu antusias.

Baca Juga: Somatic Symptom Disorder: Merasa Memiliki Penyakit yang Serius, Kenali 14 Gejalanya!

Teknologi ini dapat mengatur tinggi rendah suspensi depan secara manual.

Tujuannya yakni mengurangi potensi wheelie (ban depan terangkat) serta mendongkrak akselerasi saat start maupun keluar dari tikungan.

Selain Front Ride Height Device yang bermanfaat untuk beberapa rider, alat ini juga menimbulkan masalah bagi rider lainnya.

Bahkan, bintang Repsol Honda, Marc Marquez menolak penggunaan alat tersebut.

Baca Juga: Jadi Lineup Queendom 2, Minyoung Brave Girls Positif Covid-19 Saat Persiapan Comeback, Ini Kata Agensi

"Dari sudut pandang saya, itu adalah sesuatu yang harus Anda hapus di masa depan, ” Ucap Marq Marquez dilansir dari Speedwek.

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Speedweek


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x