5 Tim Nasional Terbaik Yang Tidak Diakui FIFA, Salah Satunya Pernah Juara Piala Dunia Conifa

- 8 Maret 2022, 13:50 WIB
5 Tim Nasional Terbaik Yang Tidak Diakui FIFA, Salah Satunya Pernah Juara Piala Dunia Conifa
5 Tim Nasional Terbaik Yang Tidak Diakui FIFA, Salah Satunya Pernah Juara Piala Dunia Conifa /Instagram @catalunyafutbol/

2. Timnas Nice

Terletak di wilayah Nice Perancis, timnas Nice dibentuk untuk mempromosikan sepakbola, budaya dan identitas dari daerah Nice

Meski tidak terdaftar di FIFA namun timnas NICE merupakan bagian dari Conifa dan pada 2018 menjuarai Piala Dunia Conifa dan berhasil mengalahkan lawannya dengan adu penalti.

Baca Juga: Jadi MC di Fan Meeting Song Joong Ki, Pembawa Acara Ini Dapet Hadiah Dari Mantan Suami Song Hye Kyo

3. Timnas Catalunya

Sejak menyatakan kemerdekaannya dari daerah otonom di Spanyol pada 2017, Catalunya menjadi negara yang berdiri sendiri.

Membentuk sebuah timnas, Catalunya diisi oleh beberapa pemain yang mengisi di La Liga Spanyol.

Sejatinya timnas Catalan telah berdiri sejak 1912 dan beberapa kali sering melakukan pertandingan uji coba dengan negara lain.

Baca Juga: Mantan Member Affiliator Binary Option Menyesal: Kenapa Dari Dulu Gak Kebongkar?

Catalunya pernah mengalahkan Argentina dengan skor 4-2 karena menurunkan para pemain bintang yang luar biasa.

Halaman:

Editor: Sam

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah